Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Indonesia Vs Thailand - Banyak Peluang Emas, Garuda Masih Ditahan Imbang Tamunya

By Mochamad Hary Prasetya - Kamis, 31 Mei 2018 | 22:06 WIB
Laga persahabatan antara tim nasional U-23 Indonesia dan Thailand di Stadion PTIK, Jakarta Selatan. Kamis (31/5/2018).
HARRY PRASETYA/BOLASPORT.COM
Laga persahabatan antara tim nasional U-23 Indonesia dan Thailand di Stadion PTIK, Jakarta Selatan. Kamis (31/5/2018).

Timnas U-23 Indonesia bermain imbang tanpa gol melawan timnas U-23 Thailand dalam laga persahabatan di Stadion PTIK, Melawai, Jakarta Selatan, Kamis (31/5/2018). 

Para pemain tim asuhan Luis Milla itu memiliki banyak peluang emas di babak pertama.

Peluang pertama lahir melalui kaki Osvaldo Haay pada menit ke-9, namun sepakannya masih membentur bek dari Thailand.

Selang dua menit kemudian, Ricky Fajrin mencoba menanduk bola hasil umpan Febri Hariyadi, tetapi masih menipis di sisi kanan gawang Thailand.

Memasuki menit ke-18, Osvaldo Haay melakukan umpan satu dua dengan Alberto Goncalves di dalam kotak penalti Thailand.

Sayangnya, sepakan keras Osvaldo masih menyamping di sisi kanan gawang lawannya tersebut.

Thailand hanya mencoba bermain bersabar setelah terus menerus mendapatkan serangan dari skuad Garuda Muda.

Tim berjulukan Gajah Perang itu baru mendapatkan peluang emas lewat tendangan bebas Shinnaphat Leeach pada menit ke-40, namun masih melemah ke gawang Awan Setho.

Indonesia kembali mendapatkan peluang emas pada menit ke-43.

Tendangan bebas Septian David Maulana membentur tiang atas gawang Thailand.

Tambahan waktu satu menit masih belum bisa dimanfaatkan dengan baik oleh kedua tim tersebut.

Walhasil laga pun untuk sementara waktu masih bermain imbang 0-0.

Berikut Starting Line Up Indonesia Vs Thailand

Indonesia: 30-Awan Setho; 2- I Putu Gede, 4-Victor Igbonefo, 5-Bagas Adi Nugroho, 15-Ricky Fajrin; 8-Muhammad Hargianto, 16-Zulfiandi; 29-Septian David Maulana; 13-Febri Hariyadi, 9-Alberto Goncalves, 25-Osvaldo Haay

Pelatih: Luis Milla

Thailand: 30-Kwanchai Suklom; 2-Apsit Sorad, 5-Shinnaphat Leeach, 10-Chaiyawat Buran, 15-Saringkan Promsupa, 21-Ekanit Panya, 26-Worawut Namvech; 6-Sansern Limwatthana; 13-Phicha Au-Tra, 16-Phitiwat Sookjitthammakul, 19-Poramet Arivilai

Pelatih: Worrawoot Srimaka

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Pelatih Sendiri Ogah Lihat Permainan Tim, AC Milan Cari Aman tetapi Masih Ngimpi Scudetto

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X