Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Di Balik Kekalahan Timnas U-23, Pemain Naturalisasi Ini Paling Banyak Ciptakan Peluang

By Metta Rahma Melati - Sabtu, 23 Juni 2018 | 20:52 WIB
Alberto Goncalves dalam laga uji coba kontra Korea Selatan di Stadion Pakansari, Bogor, Sabtu (23/6/2018).
FERNANDO RANDY/BOLASPORT.COM
Alberto Goncalves dalam laga uji coba kontra Korea Selatan di Stadion Pakansari, Bogor, Sabtu (23/6/2018).

Timnas U-23 Indonesia harus mengakui keunggulan timnas U-23 Korea Selatan dengan skor 2-1 di Stadio Pakansari, Cibinong, Bogor, Sabtu (23/6/2018).

Timnas U-23 Korea Selatan mencetak gol terlebih dahulu melalui bek Jeong Taewook pada menit ke-43.

Skuat besutan Luis Milla baru bisa menyamakan kedudukan di injury time.

Bek Hansamu Yama Pranata membuat sundulan berbuah gol di menit 90+3.

Tiga menit berselang, timnas U-23 Korea Selatan membalikkan kedudukan melalui gol Han Seunggyu.

Kedudukan 2-1 untuk timnas U-23 Korea Selatan bertahan hingga peluit panjang dibunyikan.

Di balik kekakalahan timnas U-23 Indonesia tersebut, ada pemain yang paling banyak membuat peluang.

(Baca Juga: Bersiap Jalani Laga Besar Kontra Persija, Ardi Idrus Dapat Nasihat dari Mario Gomez)

Yakni striker naturalisasi asal klub Sriwijaya FC, Alberto Goncalves.

Turun menjadi starter, Alberto Goncalves bermain selama 72 menit.

Tercatat pemain naturalisasi asal Brasil itu membuat tiga peluang.

Pemain yang akrab di sapa Beto membuat peluang pertama timnas U-23 Indonesia untuk mejebol gawang timnas U-23 Korea Selatan pada menit kesembilan.

Tiga peluang lainnya ia ciptakan di menit ke-39 dan 69.

Jumlah peluang yang dibuat Beto lebih unggul dari Febri Hariyadi dan Muhammad Hargianto yang masing-masing membuat dua kali peluang.

Bermain selama 72 menit sebelum digantikan oleh Saddil Ramdani, Beto juga mencatatkan statistik apik.

Tercatat ia melakukan 90 persen akurasi umpan, dua sundulan sukses, dan satu crossing sukses.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : labbola.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Sabtu Kelabu Red Sparks, Pelatih Tak Terhibur meski Megawati Dkk Curi 1 Set dari Juara Bertahan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X