Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Luis Milla Jelaskan Alasan Rotasi Starter dan Pergantian Pemain Timnas U-23 Indonesia

By Muhammad Robbani - Rabu, 15 Agustus 2018 | 23:05 WIB
Kiper dan pelatih timnas U-23 Indonesia, Andritany Ardhiyasa serta Luis Milla, memberikan keterangan pers seusai laga kontra Palestina, di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Rabu (15/8/2018).
MUHAMMAD ROBBANI/BOLASPORT.COM
Kiper dan pelatih timnas U-23 Indonesia, Andritany Ardhiyasa serta Luis Milla, memberikan keterangan pers seusai laga kontra Palestina, di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Rabu (15/8/2018).

Pelatih timnas U-23 Indonesia, Luis Milla, mengungkapkan alasan rotasi starter dan strategi pergantian pemain pada laga melawan timnas U-23 Palestina.

Pada pertandingan Grup A cabang sepak bola Asian Games 2018 di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Rabu (15/8/2018), timnas U-23 Indonesia kalah 1-2 dari Palestina.

Dalam laga ini, Luis Milla menampilkan empat pemain baru dalam susunan starting XI, yakni Gavin Kwan Adsit, Muhammad Hargianto, Bagas Adi Nugroho, dan Septian David Maulana.

Nama terakhir harus keluar lapangan lebih cepat, yakni pada menit ke-38, untuk digantikan Ilham Udin Armaiyn.

Sementara Irfan Jaya dan Bagas Adi diganti pada menit ke-51 dan 55.

"Dalam pertandingan, seorang pelatih punya kesempatan 3 kali mengganti 3 pemain," kata Luis Milla saat memberikan keterangan pers seusai laga.

"Kami kurang beruntung. Pergantian pertama murni karena taktik, Irfan dan Bagas keluar karena alasan lain. Ketika Saddil Ramdani dan Rezaldi Hehanussa masuk, mereka bermain bagus."

(Baca Juga: Usai Menang, Bek Timnas U-23 Malaysia Masih Kurang Puas Soal Hal Ini)

Selain itu, Luis Milla menyatakan alasan rotasi yang dilakukannya adalah strategi karena padatnya jadwal pertandingan.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Doakan Como Tetap Bertahan di Serie A, Erick Thohir Berharap Bisa Datangkan Lebih Banyak Pemain Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X