Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Menang 3-0 atas Laos, Inilah Jumlah Salah Oper Pemain Indonesia

By Jumat, 17 Agustus 2018 | 22:09 WIB
Para pemain timnas u-23 Indonesia merayakan gol ke gawang  timnas u-23 Laos di babak penyisihan Grup A cabang sepak bola Asian Games 2018 di Stadion Patriot, Bekasi, Jumat (17/8/2018).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA
Para pemain timnas u-23 Indonesia merayakan gol ke gawang timnas u-23 Laos di babak penyisihan Grup A cabang sepak bola Asian Games 2018 di Stadion Patriot, Bekasi, Jumat (17/8/2018).

Skor 3-0 yang dipetik Indonesia atas Laos dalam laga ketiga Grup A Asian Games 2018 dilalui dengan penguasaan bola 68 persen. Berapa kali pemain timnas U-23 Indonesia melakukan operan tidak tepat sasaran?

Di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Jumat (17/8/2018), Indonesia mendapatkan 3 gol lewat striker Alberto Goncalves (14', 47') dan bek Ricky Fajrin (75').

Lewat serangan dominan dari sisi kiri (51 persen) yang dihuni bek Rezaldi Hehanusa dan sayap Febri Hariyadi, gempuran Indonesia tak sanggup ditahan bek-bek Laos.

Sayatan-sayatan dari kanan pun tak kalah ampuh merobek pertahanan Laos.

Unggul permainan dan penguasaan bola yang mencapai 68 persen, berapa banyak pemain tinmnas U-23 Indonesia melakukan kegagalan operan alias sodoran bola tak tepat sasaran?

(Baca Juga: 5 Hal Menarik dari Kemenangan Timnas U-23 Indonesia atas Laos)

Hitungan kesalahan operan yang catat BolaSport.com adalah sodoran bola yang tidak tepat arah sehingga gagal dikuasai rekan sendiri, bukan yang diserobot lawan.

Di babak I, timnas U-23 Indonesia melakukan 15 kali operan yang tidak berhasil menemui rekannya.

Sebaliknya, pemain-pemain Laos hanya 11 kali salah oper. Jumlah yang wajar karena frekuensi penguasaan bola Laos kalah jauh dari Indonesia.

Memasuki paruh kedua laga, angka operan tak tepat sasaran itu sedikit berkurang, menjadi 12 kali.


Editor : Weshley Hutagalung
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Mills Jadi Apparel Resmi Klub Striker Timnas Indonesia Ragnar Oratmangoen Asal Belgia F.C.V. Dender

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X