Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas U-23 Indonesia Diguyur Bonus Usai Menang Melawan Laos

By Mochamad Hary Prasetya - Jumat, 17 Agustus 2018 | 23:29 WIB
Para pemain timnas u-23 Indonesia merayakan gol ke gawang  timnas u-23 Laos di babak penyisihan Grup A cabang sepak bola Asian Games 2018 di Stadion Patriot, Bekasi, Jumat (17/8/2018).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA
Para pemain timnas u-23 Indonesia merayakan gol ke gawang timnas u-23 Laos di babak penyisihan Grup A cabang sepak bola Asian Games 2018 di Stadion Patriot, Bekasi, Jumat (17/8/2018).

 Timnas U-23 Indonesia berhasil meraih kemenangan dengan skor telak 3-0 saat berjumpa timnas U-23 Laos pada laga lanjutan Grup A cabang sepak bola Asian Games 2018 di Stadion Patriot, Bekasi, Jawa Barat, Jumat (17/8/2018).

Kebahagiaan Hansamu Yama dkk semakin bertambah setelah PSSI memastikan akan memberikan bonus kemenangan.

Bonus itu disampaikan secara langsung oleh manajer timnas U-23 Indonesia, Endri Erawan.

Kata Endri, bonus buat Garuda Muda sudah diberikan saat timnas U-23 Indonesia menang empat gol tanpa balas ketika bertemu timnas U-23 Taiwan beberapa waktu lalu.

Sayangnya, Endri enggan menyebutkan jumlah nominal bonus yang diterima oleh Stefano Lilipaly dkk.

“PSSI telah memberikan motivasi tambahan berupa bonus sejak kemenangan pertama kemarin melawan Taiwan,” kata Endri di mixed zone Stadion Patriot.

Endri Erawan mengaku senang timnas U-23 Indonesia bisa meraih kemenangan.

Pria yang juga menjabat sebagai CEO Mitra Kukar itu hanya menyesal ketika timnas U-23 Indonesia kalah 1-2 dari timnas U-23 Palestina.

Menurut Endri, skuat asuhan Luis Milla sudah tampil baik saat menghadapi timnas U-23 Palestina.

(Baca Juga: Timnas U-23 Indonesia Vs Laos - Menang Besar, Garuda Muda Jaga Asa Lolos 16 Besar)

Setelah pertandingan, dua pemain timnas U-23 Indonesia, Bagas Adi dan Irfan Jaya, bahkan harus mengalami cedera.

“Kami kira saat melawan Palestina mereka bermain biasa saja, tapi ternyata lawan bermain keras sekali sampai dua pemain kami cedera. Semoga di laga melawan Hong Kong tidak ada yang cedera dan kami bisa meraih kemenangan,” ucap Endri.

Laga timnas U-23 Indonesia melawan Hong Kong akan digelar di Stadion Patriot, Senin (20/8/2018).

Kemenangan menjadi harga mati bagi timnas U-23 Indonesia untuk melaju ke babak selanjutnya.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Spanyol - Barcelona Jumpa Mantan Klubnya Pedri, Getafe Siap-siap Jadi Pelampiasan Real Madrid

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X