Bagaimana tidak, timnas U-19 Indonesia sempat dibuat pesimistis lantaran kalah 5-6 dari timnas U-19 Qatar pada laga kedua Grup A Piala Asia U-19 2018 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta pada Minggu (21/10/2018).
Akibat kekalahan tersebut, skuat Garuda Nusantara yang awalnya menjadi pemuncak klasemen harus melorot ke peringkat ketiga. BACA SELENGKAPNYA
2. Hadapi Messi Jepang dan rekan Iniesta
imnas U-19 Indonesia akan berhadapan dengan timnas U-19 Jepang di laga perempat final Piala Asia U-19 2018.
Berhadapan dengan timnas U-19 Jepang, skuat Garuda Nusantara akan bertemu dengan Takefusa Kubo.
Sama seperti Egy Maulana yang mendapat julukan Messi dari Indonesia, Takefusa Kubo disebut Messi dari Jepang.
Julukan Kubo ini berasal dari pengalamannya menimba ilmu di La Masia, akademi Barcelona klub Lionel Messi bernaung. BACA SELENGKAPNYA
3. PSSI menyoal tiket perempat final
Timnas U-19 Indonesia akan berhadapan dengan timnas U-19 Jepang pada babak perempat final Piala Asia U-9 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Minggu (28/10/2018).
Editor | : | Kautsar Restu Yuda |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar