Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala AFF 2018 - Quat-Trick Adisak Kraisorn Bawa Timnas Thailand Unggul atas Timor Leste

By Metta Rahma Melati - Jumat, 9 November 2018 | 19:52 WIB
Penyerang timnas Thailand, Teerasil Dangda (tengah) saat melakoni laga kontra timnas Trinidad Tobago pada uji coba di Stadion Municipal Suphanburi, 14 Oktober 2018.
http://fathailand.org
Penyerang timnas Thailand, Teerasil Dangda (tengah) saat melakoni laga kontra timnas Trinidad Tobago pada uji coba di Stadion Municipal Suphanburi, 14 Oktober 2018.

Thailand bermain unggul 4-0 melawan Timor Leste di babak pertama laga Piala AFF 2018 di Stadion Rajamangala, Jumat (9/11/2018) malam.

Thailand mencetak gol pertama di menit ketiga melalui striker Adisak Kraisorn memanfaatkan Sanrawat Dechmitr.

Pada menit ke-13, Adisak Kraisorn kembali mencetak gol kedua Thailand juga melalui umpan Sanrawat Dechmitr.

Menit ke-31, Adisak Kraison mencetak hat-trick, gol ketiganya memanfaatkan umpan Nurul Sriyankem.

Memasuki menit ke-44, kedudukan masoj 3-0 untuk keuunggulan timnas Thailand.

Dua menit berselang, timnas Thailand mendapatkan sepakan sudut.
Menit ke-45, pemain Mungthong United itu mencetak gol keempat timnas Thailand.

Kedudukan pun 4-0 untuk timnas Thailand di babak pertama.

Susunan Pemain Kedua Tim:

Timor Leste: 1- Aderito Fernandes, 5- Jorge Sabas Victor, 13- Gumario Augusto Fernandes Da Silva Moreira, 22- Nelson Sarmento Vegas, 4- Candido Monteiro De Oliveira, 14- Adelino Trindade Coelho Manek De Oliveira, 18- Filomeno Junior Da Costa, 6- Nataniel De Jesus Reis, 8- Joao Pedro Da SIlva Freitas, 7- Rufino Walter Gama, 10- Henroque Wilson Da Cruz Martins

Cadangan: 2- Yohanes Gusmao, 17- Jose Dos Santos Almeida, 12- Nidio Ticardo Ferreira Alves, 3- Jose Guterres Silva, 11- Gelvanio Angleo, 16- Domingos Ramos Freitas, 9- Sileriro Da Resureicao Da Silva Garcia, 23- Osvaldo Lucas, 15- Armindo Correia. 19 Feliano Goncalves, 20- Fagio Pereira, 21- Edit Savio

Pelatih: Norio Tskitate


Thailand: 23- Sivarak Tedsungneon, 13- Philip Roller, 20- Manuel Bihr, 24- Korrakot, 4- Chalempong Kerdkew, 11- Mongkol Tossakrai, 8- Thitipan Puangchan, 29- Sanrawat Dechmitr, 17- Tanaboon Kesarat, Adisak Kraisorn

Cadangan: 25- Pakorn Prempak, 7- Sumanya Purisai, 6- Pansa Hemviboon, 1- Chatchai Budprom, 22- Supachai Jaided, 31- Saranon Anuin, 15- Suphan Thongsong, 21- Pokkhao Anan, 5- Mika Chunounsee, 2- Chayanan Pombuppha. 16- Sasalak Haiprakhon

Pelatih: Milovan Rajevac

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X