Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala AFF 2018 - Filipina Sukses Benamkan Timor Leste, Posisi Indonesia Semakin Terpuruk

By Ramaditya Domas Hariputro - Sabtu, 17 November 2018 | 21:15 WIB
Timnas Filipina merayakan gol ke gawang Timor Leste di Stadion Kuala Lumpur Stadium, Sabtu (17/11/2018).
AFF SUZUKI CUP
Timnas Filipina merayakan gol ke gawang Timor Leste di Stadion Kuala Lumpur Stadium, Sabtu (17/11/2018).

Timnas Filipina sukses membenamkan perlawanan Timor Leste pada pertemuan babak grup B Piala AFF 2018 di Stadion Kuala Lumpur, Malaysia, Sabtu (17/11/2018).

Timnas Filipina yang bermain dengan status tim tamu justru bermain lebih dominan sejak menit awal atas Timor Leste.

Justru Timor Leste yang bermain dengan predikat tuan rumah tak mampu tampil meyakinkan.

Timnas Filipina lebih dulu berhasil memimpin keadaan dengan tiga gol yang dibuat.

Tiga gol timnas Filipina diciptakan oleh Phil Younghusband (27'), Martin Steuble (33'), dan Carli de Murga (63').

Dua gol Timor Leste dibuat oleh Nataniel de Jesus (73') dan Joao Pedro (75').

Baca Juga:

Gol pertama Filipina dibuat Phil Younghusband setelah berhasil memanfaatkan umpan manis Stephan Schrock.

Selanjutnya gol kedua The Azkals diciptakan dengan cara spektakuler melalui sepakan kaki kiri Martin Steuble (33').

Tendangan datar gelandang andalan Sven Goran Erikson itu melaju kencang hingga gagal dikawal benteng Timor Leste.

Skor 2-0 untuk keunggulan Filipina bertahan hingga babak pertama berakhir.

Memasuki 45 menit kedua, pelatih Filipina, Sven Goran Erikson tak mau mengendurkan serangan.

Alhasil upaya Carli da Murga menerobos kawalan bek Timor Leste sukses membuahkan gol menit ke-63.

Tertinggal 0-3, semangat Timor Leste seakan terlecut. Tim didikan Norio Trkikate terus menekan.

Dua gol pun sukses mereka buat melalui usaha Nataniel de Jesus (73') dan Joao Pedro (75').

Selanjutnya upaya memborbardir benteng Filipina tak berhenti, Timor Leste berusaha menyamakan kedudukan.

Namun hingga laga berakhir skor 2-3 bertahan untuk kemenangan Filipina atas Timor Leste.

Hasil ini membuat Filipina melaju ke posisi dua klasemen sementara Grup B dengan koleksi 6 poin sama seperti Thailand.

Sementara atas hasil itu pula, kabar kurang mengenakkan menghampiri timnas Indonesia.

Berkat kemenangan Filipina, timnas Indonesia yang baru saja menelan kekalahan 2-4 dari Thailand harus terpuruk di posisi empat.

Skuat arahan Bima Sakti kini hanya mampu mengumpulkan tiga poin dari tiga laga yang dilakoni.

Susunan pemain kedua tim:

Timnas Timor-Leste (4-4-2): Aderito Fernandes; Yohanes Gusmao, Filomeno Junior, Candido Monteiro, Nidio Ricaedo; Joao Pedro, Nataniel de Jesus, Domingos Ramos, Adeluno Trindade; Nelson Sarmento, Rufino Walter Gama

Pelatih: Norio Tskitate

Timnas Filipina (4-4-2): Michael Falkesgaard; Kevin Ingreso, Daisuke Sato, Carli de Murga, Paul Mulders; Stephan Schrock, John-Patrick Strauss James Yonghusband, Martin Streuble; Phil Younghusband, Patrick Reichelt

Pelatih: Sven-Goran Eriksson

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Belajar dari Kesalahan Ten Hag di Man United, Ruben Amorim Ogah Tenggelam dalam Kesuksesan Masa Lalu

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X