Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Derbi Jatim, Persegres Siap Kalahkan Persela

By TB Kumara - Senin, 5 Juni 2017 | 14:28 WIB
Pelatih Persegres, Hanafi (tengah) bersama gelandang Arsyad Yusgiantoro (kiri) saat sesi jumpa awak media, Minggu (4/6/2017).
TB KUMARA/JUARA.NET
Pelatih Persegres, Hanafi (tengah) bersama gelandang Arsyad Yusgiantoro (kiri) saat sesi jumpa awak media, Minggu (4/6/2017).

Pelatih Persegres Gresik United, Hanafi, berharap timnya bisa kembali meraih kemenangan saat menghadapi Persela Lamongan, Senin (5/6/2017) di Stadion Petrokimia Gresik.

Pelatih Persegres, Hanafi tidak ingin timnya menjadi korban berikut Persela Lamongan.

Menurutnya, semua pemain dalam kondisi yang baik, untuk itu ia akan menginstruksikan tim menyerang sejak kick-off demi raihan tiga poin.

"Persela tim bagus dan berbahaya, tapi kami akan menyerang sejak awal untuk menang. Semua pemain sudah siap," kata Hanafi saat jumpa awak media, Minggu (4/6/2017).

Meski pada pertandingan nanti Persegres dipastikan tidak akan diperkuat dua legiun asingnya Goran Gancev dan Choi Hyun-yeon, Hanafi tetap yakin dengan hasil laga.

"Goran pulang ke Masedonia dan Choi absen karena cedera. Meski begitu kami tetap optimis meraih tiga poin," ujar Hanafi.

Baca Juga:

Pelatih asal Malang ini menyebut bahwa pemain tidak terpengaruh dengan kekalahan lawan Madura United. Sebaliknya, ia melihat ada peningkatan signifikan terutama pada pemain muda.

" Ya pemain banyak peningkatan. Meski kita kalah, para pemain muda seperti Arsyad dan Komarudin mulai menunjukkan perkembangan yang bagus pada setiap laga," ucapnya.

Hanafi juga berharap perangkat pertandingan nanti juga sudah siap, sebab pada beberapa pertandingan timnya selalu dirugikan dengan masalah non teknis.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : -
REKOMENDASI HARI INI

Pelatih NEC Nijmegen Puji Calvin Verdonk di Tengah Perebutan Starter Bek Kiri dengan Bek Timnas Belanda

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Bali United
9
20
2
Borneo
9
18
3
Persebaya
9
18
4
Persib
8
16
5
PSM
9
16
6
Persija Jakarta
9
15
7
Persik
8
14
8
Persita
9
14
9
Arema
9
12
10
PSBS Biak
9
12
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Athletic Club
11
18
6
Real Betis
11
18
7
Mallorca
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X