"Kami sudah tahu sebelumnya bahwa Indonesia merupakan tim kuat. Tetapi, saya tidak menyangka bahwa akhirnya kami akan kalah setelak ini," ucap Ahmad Faroukh, pelatih kepala Alexandria Sporting Club kepada BolaSport.com.
Tambahan tiga poin ini memastikan tim pelajar Indonesia U-15 lolos ke perempat final play-off A alias babak gugur untuk dua tim teratas fase grup.
Laga penentuan juara grup bakal digelar Rabu (16/8) pagi melawan Bath&Wiltshire.
Bek kiri tim pelajar Indonesia U-15, Bayu Zaenal (kiri) saat menghadapi tim asal Mesir, Alexandria Sporting Club, di Piala Gothia China 2017, Selasa (15/8)(ANDREW SIHOMBING/BOLASPORT.COM)
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Weshley Hutagalung |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar