Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bagi Gelandang Persib Ini, PSMS Medan Bisa Jadi Jalan Lolos dari Fase Grup Piala Presiden 2018

By Metta Rahma Melati - Minggu, 21 Januari 2018 | 14:59 WIB
Aksi gelandang Persib Bandung, Eka Ramdani, saat tampil melawan Sriwijaya FC pada partai pembukaan Piala Presiden 2018 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kab. Bandung, Selasa (16/1/2018).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLA/BOLASPORT.COM
Aksi gelandang Persib Bandung, Eka Ramdani, saat tampil melawan Sriwijaya FC pada partai pembukaan Piala Presiden 2018 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kab. Bandung, Selasa (16/1/2018).

Gelandang Persib Bandung, Eka Ramdani mengatakan jika menang melawan PSMS Medan maka akan mebuka jalan lolos dari fase grup.

"Kami sudah membuka satu jalan dan saya pikir besok satu jalan lagi untuk bisa lolos ke babak selanjutnya," kata Eka, dikutip BolaSport.com dari persib.co.id.

Persib Bandung telah memenangi laga pertama di Grup A Piala Presiden atas Sriwijaya FC.

Selanjutnya Persib akan melakoni laga kontra PSMS Medan yang digelar di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Minggu (21/1/2018).

"Pertandingan lawan PSMS tentunya kita harus bekerja lebih keras lagi, tidak bisa berleha-leha," kata Eka.

(Baca Juga: Mario Gomez Ingin Membalas Dukungan Bobotoh)

Eka Ramdani berpeluang untuk berduel dengan Legimin Raharjo yang merupakan gelandang senior PSMS Medan.

"Head to head, saya rasa buka pertandingan ini saja saya sudah beberapa kali head to head sama Legimin Raharjo. Saya pikir lebih baik fokus saja agar bisa berkontribusi untuk Persib," katanya.


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Target Ketum PSSI Erick Thohir Buat Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X