Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Sebab dan Kronologi Indonesia Bisa Lolos ke Putaran Final Piala Dunia 1938 di Prancis

By Metta Rahma Melati - Senin, 29 Januari 2018 | 15:20 WIB
Skuat Hindia Belanda di Piala Dunia 1938
Tribunnews
Skuat Hindia Belanda di Piala Dunia 1938

Indonesia saat masih bernama Nederland Indis tampil di putara final Piala Dunia 1938 yang diselanggarakan di Prancis.

Langkah Indonesia untuk ke lolos ke babak putaran final Piala Dunia 1938 tidak lain karena mundurnya beberapa negara seperti Jepang dan Amerika Serikat.

Pada babak kualifikasi, Indonesia dijadwalkan bersua dengan Jepang, namun tim Negara Matahari terbit itu mengundurkan diri.

Jepang mengundurkan diri menyusul langkah Argentina dan Uruguay yang mengambil keputusan serupa.

Setelah Jepang mengundurkan diri karena masalah perang, Indonesia lolos ke babak berikutnya.

Butuh satu langkah lagi agar Indonesia lolos ke putaran final Piala Dunia 1938.

(Baca Juga: VIDEO - FIFA Akui Indonesia sebagai Negara Asia Pertama di Piala Dunia, Inilah Aksinya Saat Itu)

Indonesia harus melawan tim dari Grup 11 yaitu Amerika Serikat pada 29 Meni 1938 di Rotterdam, Belanda.

Namun, Amerika Serikat pun tak ambil bagian dalam Piala Dunia edisi 1938 itu.

Dengan demikian, Indonesia melaku ke putaran final Piala Dunia 1938 tanpa melalui satu kali laga pun di babak kualifikasi.

Di putaran final, Indonesia bertemu Hungaria namun Hindia Belanda harus kalah 0-6 dari Hungaria yang menyebabkan langkah tim besutan Johannes Christoffel van Mastenbroek terhenti.

Gol Hungaria dicetak oleh Vilmos Kohut (13'), Geza Toldi (15'), Gyorgy Sarosi (21' dan 80'), dan Gyula Zsengeller (36' dan 64').

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : juara.net
REKOMENDASI HARI INI

Ditunjuk Jadi Kapten, Dua Anak Asuh Shin Tae-yong di Timnas Indonesia akan Berduel di Mobile Legends

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X