Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

66 Ribu Tiket Lebih Disiapkan untuk Final Piala Presiden 2018, Berikut Harga dan Cara Mendapatkannya

By Muhammad Robbani - Rabu, 14 Februari 2018 | 17:17 WIB
Suasana Stadion Utama Gelora Bung Karno saat digelar test event atletik pada Minggu (11/2/2018).
FERNANDO RANDY/BOLASPORT.COM
Suasana Stadion Utama Gelora Bung Karno saat digelar test event atletik pada Minggu (11/2/2018).

Organizing Committee (OC) Piala Presiden 2018 memutuskan untuk menjual sejumlah 66.713 tiket untuk laga final di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) pada Sabtu (17/2/2018).

Tiket yang akan dijual ke publik akan terbagi menjadi empat kategori, yakni kategori 3 (atas), kategori 2 (utara dan selatan), kategori 1 (barat, tengah, timur), dan VIP.

Tiket kategori 3 sebagai kelas termurah akan dijual seharga Rp 75 ribu, kategori 2 dijual seharga Rp 100 ribu, kategori 1 ada yang dijual Rp 150, Rp 175 ribu dan Rp 200 ribu. Sedangkan VIP Barat dijual Rp 300 ribu.

(Baca juga: Striker Myanmar Kalahkan Semua Pemain ASEAN pada Pekan Pertama Liga Thailand 1, Termasuk Terens Puhiri)

Dari data tiket yang akan dijual, kategori 3 akan dilepas dalam jumlah yang paling banyak, yakni mencapai 33.629 lembar tiket. VIP, dijual 2595 tiket, kategori 1 sejumlah 23.549 tiket, dan kategori 2 berjumlah 13.959 tiket.

"Jumlah tiket yang kami lepas ke publik sudah mempertimbangkan banyak hal. Tidak hanya mempertimbangkan animo publik, namun juga tingkat kenyamanan penonton," bunyi rilis dari Organizing Committee Piala Presiden 2018.

"Jadi, ada banyak aspek untuk menentukan kuantitas tersebut."

Untuk membeli bermacam kategori tiket tersebut, bisa didapatkan dengan secara online dengan mengakses loket.com atau membelinya secara langsung di sekitaran SUGBK.

Pembelian tiket secara online tersebut akan dibuka mulai Kamis, 15 Februari 2018 pukul 17.00 WIB.

Untuk penjualan tiket di sekitar SUGBK akan dilakukan pada hari pertandingan mulai pukul 10.00 WIB. Lokasinya di ticket box utara dan dan ticket box timur.

(Baca juga: Baru Satu Laga, Eks Pelatih Persib Ini Pisah dengan Klub Liga Thailand dengan Alasan Tragis)


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
19
42
3
Inter
17
40
4
Lazio
20
36
5
Juventus
19
33
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
18
28
9
Udinese
20
26
10
Roma
19
23
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X