Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Media Vietnam: Indonesia Tergila-gila dengan Marko Simic

By Irwan Febri Rialdi - Rabu, 7 Maret 2018 | 10:58 WIB
Aksi Marko Simic saat laga Persija Jakarta kontra Tampines Rovers dalam ajang Piala AFC 2018 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta,  Rabu (28/2/2018).
FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM
Aksi Marko Simic saat laga Persija Jakarta kontra Tampines Rovers dalam ajang Piala AFC 2018 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Rabu (28/2/2018).

 "Penggemar Persija pada khususnya dan Indonesia tergila-gila dengan performa mantan pemain V.League (Simic). Mereka mengharapkan dia dinaturalisasi untuk dimainkan di Indonesia di masa depan."

Seperti itulah kicauan media Vietnam, Zing.vn, terkait performa Marko Simic bersama Persija Jakarta di awan musim 2018.

Perhatian media Vietnam tersebut tak lepas dari rekam jejak penyarang asal Kroasia tersebut yang sempat bermain di Vietnam League untuk Binh Duong, Long An dan Dong Thap dari tahun 2015 sampai 2017.

(Baca Juga: Rilis Pot Piala AFF 2018, Timnas Indonesa Agak Diremehkan)

Kendati mencetak 11 gol dalam 25 pertandingan, penampilan Simic di Liga Vietnam tak begitu mengesankan.

Namun, setelah meninggalkan kompetisi Negeri Paman Ho, ia menunjukkan gaya yang meyakinkan.

Pada tahun 2017, Simic bergiliran membela Negeri Sembilan dan Melaka United di Malaysia.

Di sana, striker berusia 30 tahun itu mencetak 16 gol dalam 22 pertandingan.

(Baca Juga: Media Vietnam Ungkap Hal Mengapa Indonesia Tak Diunggulkan di Piala AFF 2018)

Untuk musim 2018, mantan pemain Timnas Kroasia U-21 ini datang ke Persija Jakarta.

Di Piala Presiden 2018, Marko Simic mencetak 11 gol, membantu tim tuan rumah memenangkan kejuaraan.

Di final, Simic berhasil mencetak dua gol untuk membantu Persija Jakarta mengalahkan Bali United dengan skor 3-0.

Performa yang bagus membantu Marko Simic mendapatkan Pencetak Gol Terbanyak dan terpilih sebagai Pemain Terbaik pada ajang tersebut.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

1 Striker Masa Depan dari Liga 1 Jadi Pemain Termuda yang Dipanggil ke Timnas Indonesia untuk ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136