Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Yangon United Kalah, Peluang Bali United Juarai Grup Masih Ada!

By Akhir Mala - Selasa, 13 Maret 2018 | 20:53 WIB
Aksi striker Bali United, Ilija Spasojevic (kiri), dalam laga keempat Grup G Piala AFC 2018 kontra wakil Vietnam, Thanh Hoa, di Stadion My Dinh, Hanoi, Selasa (13/3/2018) malam WIB.
DOK. THE-AFC.COM
Aksi striker Bali United, Ilija Spasojevic (kiri), dalam laga keempat Grup G Piala AFC 2018 kontra wakil Vietnam, Thanh Hoa, di Stadion My Dinh, Hanoi, Selasa (13/3/2018) malam WIB.

Bali United telah menyelesaikan laga keempat Grup G Piala AFC 2018 dengan hasil imbang, saat bertemu Thanh Hoa di Stadion My Dinh, Hanoi, Selasa (13/3/2018).

Melalui permainan yang ketat, Bali United raih skor 0-0, sehingga hanya mendapatkan poin satu.

Sedangkan untuk raih juara grup, Bali United harus bertumpu pada dua laga terakhir.

Ancaman pertama adalah Yangon United yang sedang berhadapan dengan Global Cebu di hari yang sama.

Kabar baiknya, Yangon United ternyata kalah dari Global Cebu dengan skor 2-1.

Sehingga, tim Serdadu Tridatu masih ada harapan untuk merebut juara grup.

(Baca juga: Miris! Dikabarkan Retak Tulang Rusuk, Begini Kondisi Terbaru Hansamu Yama)

Jika pada pertandingan selanjutnya, Thanh Hoa berhasil melumpuhkan Yangon United, tentu harapan semakin besar.

Meskipun laga ini terasa membosankan, netizen berharap pelatih Bali United, Widod Cahyo Putro bisa bermain strategi lebih baik lagi.

Pasalnya, kerap kali netizen melihat strategi yang dipakai Widodo mudah terbaca lawan.

"Kenapa coach Widodo enggak pakai/rubah strategi ya.?, karena permainan Bali Untied sudah kebaca terus oleh semua lawan," tulis akun @dek_omi

"Evaluasi ters coach Widodo..biar Bali United seperti musim lalu," tulis akun @agungsubama

"Perlu dievaluasi lagii, lini depan kurang, apalagi Kevin Brands jelek," tulis akun @galanghastetoo

"Ayo coach kembalikan formasi BU seperti dulu coach, fadil-taufiq menopang lini tengah," tulis akun @gusti_bsj

 (Baca Juga: Mirip Banget! Begini Tampilan Egy Maulana Vikri di FIFA 18)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Fabianus Riyan Adhitama
Sumber : twitter.com/AFCCup, instagram.com/baliunitedfc
REKOMENDASI HARI INI

Belum Bertugas Latih Man United, Amorim Sudah Bikin 1 Orang Sakit Hati

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X