Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Lawan Serawak FA, Dua Pilar Persebaya Ini Justru Dibalut Perban

By Irwan Febri Rialdi - Kamis, 15 Maret 2018 | 11:15 WIB
Situasi latihan Persebaya Surabaya di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Kamis (15/3/2018).
Tribun Jatim
Situasi latihan Persebaya Surabaya di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Kamis (15/3/2018).

Persebaya Surabaya akan menjamu Serawak FA pada laga bertajuk 'Blessing Game' di Stadion Gelora Bung Tomo Surabaya, Minggu (18/3/2018).

Untuk menyambut laga tersebut, pasukan arahan Alfredo Vera ini menggelar latihan di Stadion Gelora Bung Tomo, Kamis (15/3/2018) pagi.

Sejumlah pemain pun tampak melakukan simulasi pertandingan.

Terkecuali dua pemain pilar penting lainnya yakni Ricky Kayame dan Nelson Alom.

(Baca Juga: Daftar Top Scorer Sementara Piala AFC 2018, Marko Simic Tergeser oleh 4 Pemain Ini)

Pasalnya, kedua pemain ini tidak mengikuti latihan secara penuh dan menepi di tepi lapangan dengan berbalut perban pada kakinya.

(Baca Juga: Kemenangan Persija Jakarta atas SLNA Diberitakan Seperti Ini oleh Media Vietnam, Pembelaan?)

Nelson Alom nampak mendapatkan kompres pada paha kanan.

Sedangkan Ricky Kayame dikompres pada pergelangan kaki kanan.

Dengan cedera tersebut, belum diketahui kondisi pasti keduanya, apakah mampu tampil kontra Serawak FA pada tiga hari mendatang.


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : jatim.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Ernando Ari Beri Peringatan Untuk Timnas Indonesia Saat Jumpa Arab Saudi, Minta Waspadai Satu Hal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X