Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Usai Disindir, Manajemen Bali United Segera Gelar Pertemuan dengan Asprov PSSI Bali

By Irwan Febri Rialdi - Kamis, 22 Maret 2018 | 12:18 WIB
Owner Bali United, Pieter Tanuri.
Bali.Tribunnews.com
Owner Bali United, Pieter Tanuri.

 Manajemen Bali United telah mengagendakan pertemuan dengan Asprov PSSI Bali.

Hal itu diutarakan oleh Sekretaris Bali United, Michael Gerald, disela persembahyangan tim kemarin di Batur, Bangli.

“Masih berkoordinasi dengan Pak Yabes Tanuri (CEO Bali United) untuk pertemuan dengan PSSI Bali. Nanti Pak Yabes ikut juga,” kata Michael seperti dikutip BolaSport.com dari Tribun Bali.

Pertemuan ini digunakan untuk berdiskusi dari hati ke hati.

Begitu juga sebaliknya, Asprov PSSI Bali juga siap bertemu manajemen Bali United.

Exco Asprov PSSI Bali, IGAN Anom Jaksa, menjelaskan Asprov PSSI Bali siap bertemu manajemen Bali United.

(Baca Juga: Bantai Singapura 3-0, Indonesia Justru Terima Kerugian Besar)

Menurutnya, hubungan Bali United dan PSSI Bali selama ini baik-baik saja.

Apalagi hubungan individu ketua PSSI Bali, Ketut Suardana dan Owner Bali United, Pieter Tanuri.

“Kami ambil hikmahnya. Mungkin jalannya seperti ini. Kapan pun kami akan siap bertemu, demi tetap menjaga harmonisasi hubungan ini,” kata Anom Jaksa.

Wasekum Asprov PSSI Bali, Made Ray Ridartha, menjelaskan, Bali United dan Asprov PSSI Bali harus berjuang bersama membangun sepak bola Bali.

Terkait statement Ketua PSSI Bali, Ray menjelaskan yang dimaksud adalah proses administrasi.

(Baca Juga: Terpopuler OLE - Pemain Muda Indonesia yang Berlatih di West Ham hingga Media Ghana yang Turut Beritakan Michael Essien Seperti Ini)

“Memang kami bisa tahu jadwal Bali United bermain lewat medsos. Tapi jadwal resmi tidak pernah dikirim ke PSSI Bali. Secara organisasi, urusan administrasi tentunya harus tetap dijalankan,” katanya.

Ray meminta fans tidak salah tafsir dengan kalimat “tidak ajak”.

Dia menyebut, bukan berarti ingin diajak pada laga away dan dibiayai klub.

“Artinya bukan ikut dibiayai, tapi ajak untuk kerja sama atau kolaborasi. Bali United klub profesional, dan Asprov PSSI Bali mengelola sepak bola amatir dan prestasi. Kedua pihak bisa kolaborasi membangun sepak bola Bali,” tutup Ray.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Meski Menang, Pelatih PSIS Keluhkan Lapangan Kandang Persik

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X