Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

VIDEO - Pamer Selebrasi ala Lionel Messi, Pemain Persija Ini Justru Panen Kritik

By Taufan Bara Mukti - Selasa, 24 April 2018 | 21:28 WIB
Pemain Persija Jakarta (kiri-kanan): Marko Simic, Jaimersn Da Silva, Sandi Darma Suthe, Rohit Chan, dan Novri Setiawan, berpose menjelang dimulainya laga melawan Mitra Kukar pada babak 8 Besar Piala Presiden 2018 di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah, Minggu (04/02/2018) sore.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Pemain Persija Jakarta (kiri-kanan): Marko Simic, Jaimersn Da Silva, Sandi Darma Suthe, Rohit Chan, dan Novri Setiawan, berpose menjelang dimulainya laga melawan Mitra Kukar pada babak 8 Besar Piala Presiden 2018 di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah, Minggu (04/02/2018) sore.

Persija Jakarta berhasil memastikan diri menjadi juara grup H Piala AFC 2018 setelah menumbangkan Tampines Rovers dengan skor 4-2, Selasa (24/4/2018).

Empat gol kemenangan Persija dipersembahkan oleh Rezaldi Hehanusa (22'), Marko Simic (45+1), Novri Setiawan (51'), dan Addison Alves (72').

Sementara dua gol balasan dari Tampines Rovers dicetak oleh Jordan Webb (26') dan Fazrul Nawaz (79').

Pada pertandingan itu, winger lincah Persija, Riko Simanjuntak, mencetak tiga assist.

(Baca Juga: Tim Amatir Ini Nyaris Rekrut Cristian Gonzales, tapi Gagal karena Hal Menyedihkan)

Salah satu assist dari Riko berujung dengan gol ciamik Novri Setiawan.

Akselerasi lincah Riko di sayap kiri diakhiri dengan umpan pendek kepada Novri.


Pemain Persija Jakarta Novri Setiawan selebrasi sambil membuka baju setelah menjebol gawang Tampines Rovers di Stadion Jalan Besar, Singapura, Selasa (24/4/2018)(DOK. PERSIJA)

Menerima umpan matang, eks pemain 24 tahun itu menembak bola kencang untuk menembus gawang Tampines Rovers.

(Baca Juga: Bantah Pernyataan Manajer Madura United, Eva Gonzales: El Loco Tidak Dipecat!)

Usai mencetak gol tersebut, Novri melakukan selebrasi "jemur baju".

Selebrasi yang dipopulerkan oleh megabintang Barcelona, Lionel Messi itu, diduplikasi oleh Novri.

Alhasil, Novri diganjar dengan kartu kuning karena mencopot jersey-nya.

Berikut cuplikannya:


 

Alih-alih mendapat sambutan hangat atas aksi itu, Novri justru panen kritikan dari netizen.

Beberapa warganet menganggap aksi yang dilakukan oleh Novri tersebut berlebihan dan kurang elok.

Ada juga yang berpendapat bahwa gol Novri tak bermakna spesial karena timnya sudah dalam kondisi unggul, sehingga tak layak dilanjutkan dengan selebrasi seheboh itu.


Namun, ada juga beberapa netizen yang menyambut baik aksi Novri tersebut.

Menurut mereka, wajar bila Novri melakukan aksi tersebut sebab dia kerap mendapat kritik dari para pendukung.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : twitter.com
REKOMENDASI HARI INI

Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Tembus Ranking 50 Besar Dunia, Media Vietnam: Target Mustahil

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X