Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Riko Simanjuntak Buktikan Bahwa Tampines Rovers Gagal Pelajari Kesalahan Johor Darul Takzim

By Adif Setiyoko - Kamis, 26 April 2018 | 22:01 WIB
 Pemain Persija, Riko Simanjuntak, beraksi kontra Song Lam Nghe An pada laga Grup H Piala AFC di Stadion Utama GBK, Rabu (14/3/2018).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM
Pemain Persija, Riko Simanjuntak, beraksi kontra Song Lam Nghe An pada laga Grup H Piala AFC di Stadion Utama GBK, Rabu (14/3/2018).

Riko Simanjuntak sukses mencuri perhatian publik setelah menyumbangkan tiga assist saat Persija Jakarta menumbangkan tuan rumah Tampines Rovers dengan skor 4-2 pada matchday terakhir Grup H Piala AFC 2018 di Stadion Jalan Besar, Singapura, Selasa (24/4/2018).

Tiga assist yang disumbangkan Riko Simanjuntak berujung pada tiga gol awal Persija Jakarta yang dicetak oleh Rezaldi Hehanussa (21'), Marko Simic (45+1') dan Novri Setiawan (51').

Kendati tak mencetak gol pada pertandingan kali ini, Riko Simanjuntak menjadi salah satu pemain yang diganjar apresiasi oleh AFC akibat kontribusinya pada laga tersebut.

(Baca juga: Pelatih Persib: Siapa Bos Persija dan Ketum PSSI?)

Berikut Heat Map Riko Simanjuntak selama bermain pada laga kontra Tampines Rovers:


Heat map pergerakan Riko Simanjuntak saat Persija Jakarta menaklukan Tampines Rovers pada laga terakhir Grup H Piala AFC 2018.(the-afc.com)

Menurut analisa Fox Sports Asia, yang paling menarik dari pergerakan Riko Simanjuntak ialah sebagian besar tugasnya berada di sisi kanan pertahanan Persija.

Hal ini berarti bahwa, para pemain Tampines Rovers berusaha untuk mencegah Riko untuk memasuki wilayah pertahanan mereka.

(Baca juga: Kembali ke Timnas U-19 Indonesia, Indra Sjafri Singkirkan Tiga Kandidat Pelatih Asing)

Selain itu, skuat besutan Juergen Rabb juga berupaya untuk membatasi ruang gerak pemain berusia 26 tahun tersebut.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : THE-AFC.COM, Foxsportsasia.com
REKOMENDASI HARI INI

Daftar Pemain Terbaik Pekan 8 Liga Belanda, Ada Thom Haye hingga Bek yang Gagal Dinaturalisasi Malaysia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X