Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSSI Verifikasi Gelora Joko Samudro untuk Kualifikasi Piala AFF

By TB Kumara - Senin, 7 Mei 2018 | 15:17 WIB
Pattilattu selaku kepala Infrastructur Safety and Security PSSI (tengah) bersama sekretaris Dispora kabupaten Gresik Agus Pambudi (kanan) saat melakukan verifikasi Stadion Gelora Joko Samudro, Sabtu (5/5/2018).
TB KUMARA/BOLASPORT.COM
Pattilattu selaku kepala Infrastructur Safety and Security PSSI (tengah) bersama sekretaris Dispora kabupaten Gresik Agus Pambudi (kanan) saat melakukan verifikasi Stadion Gelora Joko Samudro, Sabtu (5/5/2018).

Akhir Juni hingga awal Juli 2018, Indonesia ditunjuk sebagai tuan rumah gelaran Kualifikasi Piala AFF U-16 dan U-19. Empat stadion telah disiapkan untuk menjadi venue pertandingan.

Empat stadion itu yakni Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Stadion Gelora 10 Nopember dan Gelora Bung Tomo di Surabaya, serta Stadion Gelora Joko Samudro, Gresik.

Arek Pattilattu selaku kepala Infrastructur Safety and Security PSSI mengatakan sebelum melakukan verifikasi di Stadion Gelora Joko Samudro, Sabtu (5/6/2018), timnya telah melakukan verifikasi di Stadion Gelora Delta.

(Baca Juga: Wow! Laga El Clasico Buat Artis Cantik Korea Ini Rela Datang Jauh-jauh ke Camp Nou)

Verifikasi stadion ini masih dalam tahap standarisasi, seperti kelayakan stadion, bangku cadangan pemain dan ofisial, kamar ganti pemain, kamar ganti wasit, kursi penonton, dan tempat untuk penyandang difabel (penyandang cacat).

"Ini masih tahap standarisasi stadion yang ada di formulir AFF ini. Kami masih memverifikasi Joko Samudero dan Gelora Delta Sidoarjo," katanya kepada BolaSport.com.

Arek Pattilattu melanjutkan, setelah timnya melakukan verifikasi, berkas akan dikembalikan sebab adalah wewenang AFF untuk mengambil keputusan.

(Baca Juga: Selain Insiden Tabrakan di MotoGP Spanyol. Jorge Lorenzo Juga Curcol Soal Musim 2018)

"Soal layak dan tidak, kami tidak bisa membuat pernyataan. Semua itu AFF yang menentukan," kata Pattilattu usai melakukan verifikasi di Gelora Joko Samudro Gresik.

Pattilattu melanjutkan, Stadion Gelora Joko Samudro hanya kurang tempat bagi penyandang cacat.


Editor : Andrew Sihombing
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Girona
19
28
8
Real Sociedad
18
25
9
Rayo Vallecano
19
25
10
Real Betis
19
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
19
42
3
Inter
17
40
4
Lazio
20
36
5
Juventus
19
33
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
18
28
9
Udinese
20
26
10
Roma
19
23
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X