Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

FIFA Punya Misi Besar untuk Indonesia pada Piala Dunia 2030

By Nungki Nugroho - Sabtu, 21 Juli 2018 | 16:49 WIB
Logo FIFA yang diambil dari kantor pusat di Zurich, Swiss, pada 9 Oktober 2015.
HAROLD CUNNINGHAM/GETTY IMAGES
Logo FIFA yang diambil dari kantor pusat di Zurich, Swiss, pada 9 Oktober 2015.

FIFA bersama dengan PSSI mempunyai misi khusus untuk Indonesia pada Piala Dunia 2030.

Indonesia memang tengah membenahi kualitas permainan dan kompetisi sepak bola.

Pada musim kedua bergulirnya Liga 1, Indonesia mulai menggodok sisi lain dari pemain.

(Baca juga: Pesan Penting Imam Nahrawi untuk Tenis Meja dari Tangerang Selatan)

Kali ini dari segi pemimpin pertandingan, yakni wasit.

PSSI bersama FIFA tengah berupaya meningkatkan kualitas wasit di Indonesia.

(Baca Juga: Jelang Lawan Barito Putera, Persib Bandung Dapat Kabar dari Kondisi Striker Lawan)


(Baca juga: Senin (23/7/2018), Drawing Ulang Sepak Bola Putra Asian Games 2018 Dilaksanakan di Jakarta)

Alhasil, kursus instruktur wasit pun dilakukan oleh PSSI di Semarang pada 18 hingga 21 Juli 2018.

Dilansir BolaSport.com dari laman resmi PSSI, melalui kegiatan ini, federasi berharap muncul sumber daya wasit yang berkualitas.

(Baca juga: Tiga Pekan Menuju Asian Games 2018, Kekacauan Internal Menghantui Timnas U-23 Malaysia)

Hal ini disampaikan oleh Ketua Komite Wasit PSSI, Condro Kirono.

"Mereka akan mendapatkan latihan fisik dan law of the game lebih dulu sebelum mengikuti kursus," ujar Condro.

"Dengan demikian, jika lulus nanti mereka diharapkan bisa menjadi wasit yang profesional dan integritas," katanya menambahkan.

(Baca juga: David de Gea Diklaim Sudah Buat Keputusan soal Keinginan Real Madrid)

Kursus instruktur wasit ini dibuka oleh Sekretaris Jendral PSSI, Ratu Tisha Destria.

Dalam sambutannya, Tisha menyatakan PSSI bersama FIFA memiliki misi besar untuk terus membangun kemampuan wasit.

(Baca juga: Minim Main Bersama Barcelona dan Gagal ke Piala Dunia 2018, Bek Kiri Ini Ditawar 422 Miliar Rupiah)

Harapannya, pada 2030 nanti ada wasit indonesia yang mampu memimpin di Piala Dunia.

Untuk itu, FIFA menggelontor dana besar guna mendorong Indonesia meningkatkan kemampuan wasit.

(Baca juga: Liga Jepang 1 2018 Bergulir Lagi, Tiga Pemain Thailand Bernasib Beda, Fernando Torres Belum Ada)

"Langkah awal, PSSI mendatangkan Nagi yang dikontrak dua tahun untuk membenahi kualitas wasit. Selain itu, kami juga menggelar kursus untuk instruktur wasit di Indonesia," ucap Tisha.

"Targetnya PSSI ingin punya instruktur wasit dan instruktur fitness wasit asprov se-Indonesia yang berjumlah 34 orang," tuturnya menambahkan.

(Baca Juga: Jelang Lawan Barito Putera, Persib Bandung Dapat Kabar dari Kondisi Striker Lawan)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : PSSI.org
REKOMENDASI HARI INI

Alasan Kevin Diks Sempat Kaget Saat Pertama Main di Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X