Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mario Gomez Tolak Laga Tunda Kontra PSKC Kota Cimahi Digelar pada 15 Agustus 2018

By Fifi Nofita - Selasa, 7 Agustus 2018 | 10:23 WIB
Pelatih Persib Bandung, Mario Gomez selepas pertandingan melawan PSIS Semarang di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Minggu (8/7/2018).
ALVINO HANAFI/BOLASPORT.COM
Pelatih Persib Bandung, Mario Gomez selepas pertandingan melawan PSIS Semarang di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Minggu (8/7/2018).

Pelatih Persib Bandung, Roberto Carlos Mario Gomez, menolak jadwal pertandingan tunda Piala Indonesia menghadapi PSKC Kota Cimahi yang dijadwalkan berlangsung pada 15 Agustus 2018.

Menurut pelatih asal Argentina tersebut, pada tanggal itu skuat Maung Bandung sudah meliburkan aktivitasnya.

Dengan demikian, mayoritas pemain Persib Bandung sudah memesan tiket untuk pulang kampung.

(Baca Juga: Melawan Juventus Akan Menyakitkan bagi Gianluigi Buffon)

Persib sendiri sebelum meliburkan aktivitasnya, akan melakoni pertandingan tandang Liga 1 2018 menghadapi Mitra Kukar di Stadion Aji Imbut, Tenggarong, Jumat (10/8/2018).

"Saya tidak setuju dengan keputusan federasi, mereka mau kita main tanggal 15. Tapi saya bilang tidak karena kami akan meliburkan pemain setelah tanggal 10," kata Gomez, Senin (6/8/2018).

(Baca Juga: 10 Klub dengan Skuat Termahal Sejagat, Tak Ada Wakil Liga Italia)

"Para pemain sudah beli tiket untuk pulang. Mereka (pihak penyelenggara) ingin kami main tanggal 15, tapi kami tidak setuju," tambahnya.

Lebih lanjut, Gomez meminta kepada PSSI agar jadwal tunda Persib menghadapi tim asal Liga 3 ini bisa ditunda hingga 7 September 2018.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Semifinal Korea Masters 2024 - Putri KW Waspadai Balas Dendam Saat Ana/Tiwi Ditantang Wakil China, Dejan/Gloria Jumpai Mantan No.1 Dunia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X