Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas U-16 Indonesia Vs Malaysia - Miskin Tembakan Tepat Sasaran

By Beri Bagja - Kamis, 9 Agustus 2018 | 19:59 WIB
Pertandingan semifinal Piala AFF U-16 2018 antara Indonesia dan Malaysia yang digelar di Stadion Sidoarjo, Kamis (9/8/2018).
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Pertandingan semifinal Piala AFF U-16 2018 antara Indonesia dan Malaysia yang digelar di Stadion Sidoarjo, Kamis (9/8/2018).

Tiada gol tercipta pada babak pertama laga semifinal Piala AFF U-16 2018 antara timnas U-16 Indonesia melawan Malaysia di Gelora Delta Sidoarjo, Kamis (9/8/2018).

Timnas U-16 Indonesia kesulitan menciptakan gol meski cenderung dominan pada babak pertama atas timnas U-16 Malaysia.

Dikutip BolaSport.com dari Labbola, pasukan Garuda Asia unggul tipis atas Malaysia soal penguasaan bola, yakni 51 persen.

Keunggulan lebih kentara tampak pada penciptaan peluang.

Timnas U-16 Indonesia melepaskan 5 tembakan, sedangkan Malaysia cuma 2 kali upaya.

Persamaannya adalah tak satu pun di antara semua peluang itu mengenai target.

(Baca juga: Posisi Kepa Arrizabalaga di Daftar Pemain Termahal Dunia, Lebih Mahal dari Zinedine Zidane)

Empat percobaan tim Garuda Asia melenceng, sedangkan satu tembakan diblok pemain musuh.

Peluang terbaik muncul ketika penyerang sayap kiri Mochammad Supriadi membentur tiang gawang Malaysia.

Minimnya kreasi peluang terwakilkan oleh kontribusi minim penyerang.

Bagus Kahfi malah tak melepaskan satu pun tembakan. Muhammad Fajar melesakkan satu shot, sama dengan catatan Supriadi.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : labbola.com
REKOMENDASI HARI INI

Paulo Fonseca Ciptakan Start Terburuk dalam 4 Tahun, AC Milan Harusnya Menyesal Pecat Stefano Pioli

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X