Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persib Pinjam Tiga Pemain U-19 untuk Hadapi PSKC

By Budi Kresnadi - Rabu, 15 Agustus 2018 | 09:20 WIB
Pemain muda Persib Bandung, Beckham Putra Nugraha.
FIFI NOFITA/BOLASPORT.COM
Pemain muda Persib Bandung, Beckham Putra Nugraha.

Persib meminjam tiga pemain Persib U-19 untuk melengkapi skuat yang akan tampil pada laga perdana di ajang Piala Indonesia 2018.

Ketiga pemain tersebut adalah Beckham Putra Nugraha (gelandang), Ilham Qolba (penyerang), dan Mario Jardel (bek kanan).

(Baca Juga: Kisah Ajaib Eks Kiper Cagliari Selamat dari Tragedi Runtuhnya Jembatan Ponte Morandi di Genoa)

Mereka bergabung dengan 12 pemain tim senior Persib yang akan dijamu PSKC di Stadion Wiradadaha, Kota Tasikmalaya, Rabu (15/8/2018).

Beckham adalah adik kandung gelandang Persib yang dipinjamkan ke Persela Lamongan, Gian Zola.

Salah satu bintang Persib U-19 ini mengaku senang mendapat kesempatan untuk bergabung dengan tim senior meskipun cuma sementara.

"Kesempatan emas ini tidak akan saya sia-siakan. Saya yakin akan mendapat pengalaman berharga yang berguna untuk karier saya ke depan," tutur Beckham, Rabu (14/8/2018).

(Baca Juga: Sergio Ramos Sebut Masa Lalu Thibaut Courtois Takkan Berpengaruh di Real Madrid)

Ketiga pemain ini tampaknya sudah dipantau cukup lama oleh Mario Gomez. Persib U-19 memang sering dijadikan lawan tanding oleh tim senior besutan pelatih asal Argentina tersebut.


Editor : Andrew Sihombing
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X