Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Media Vietnam: Tempat Latihan Timnas U-23 Myanmar Level Lapangan Kampung

By Bagas Reza Murti - Rabu, 15 Agustus 2018 | 16:25 WIB
Suasana latihan timnas U-23 Myanmar jelang laga kontra Korea Utara pada Selasa (14/8/2018)
Facebook Myanmar Football Federation
Suasana latihan timnas U-23 Myanmar jelang laga kontra Korea Utara pada Selasa (14/8/2018)

Media Vietnam, Sport5.vn turut menyoroti tempat latihan timnas U-23 Myanmar di ajang Asian Games 2018.

Dalam artikelnya, media Vietnam tersebut menyebut bahwa timnas Vietnam U-23 lebih beruntung dari Myanmar, karena Myanmar harus menempuh 3-4 jam perjalanan untuk sebuah lapangan yang kecil dan kurang memadai.

"Vietnam Hanya butuh beberapa menit dari hotel ke tempat latihan. Tetapi, Myanmar butuh waktu 3-4 jam perjalanan untuk berlatih," tulisnya.

Bahkan, Sport5.vn tidak ragu membandingkan lapangan tersebut sejajar dengan lapangan kampung.

(Baca juga: Jadwal Siaran Langsung Piala Super Eropa 2018 - Perang Saudara Real Madrid Vs Atletico Madrid)

"Mudah bagi para pembaca untuk melihat buuknya kualitas lapangan yang dipakai Myanmar, sama seperti yang dimiliki Vietnam. Melihat lapangan Myanmar, itu setara dengan lapangan kampung," tulis media tersebut.


Pemberitaan media Vietnam, Sport5.vn yang menyebut tempat latihan timnas u-23 Myanmar setara dengan lapangan kampung(sport5.vn)

Timnas U-23 Myanmar memang mengeluhkan tempat latihan mereka seperti yang diunggah dalam akun resmi Facebook mereka, Myanmar Football Federation pada Selasa (14/8/2018).

Hingga berita ini diturunkan, belum dapat dikonfirmasi dimana letak lapangan yang menjadi tempat latihan timnas Myanmar.

(Baca juga: Tiket Laga Timnas U-23 Indonesia Vs Palestina Bisa Dibeli Offline di 2 Tempat Ini)

Di laga perdana, timnas U-23 Myanmar akan menghadapi Korea Utara di Stadion Wibawa Mukti Cikarang pada (15/8/2018) pukul 19.00 WIB.

Myanmar tergabung dalam grup F di gelaran Asian Games 2018, bersama Korea Utara, Iran dan Arab Saudi.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Sport5.vn
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Inggris - Kompatriot Lionel Messi Gemilang, Chelsea Menang dan Pepet Man City

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X