Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gagal Jadi Tuan Rumah, Persiba Bantul Siapkan Hal Ini pada 8 Besar Liga 3 2018

By Estu Santoso - Kamis, 13 Desember 2018 | 21:33 WIB
Para pemain Persiba Bantul berdoa sebelum melakoni latihan di Stadion Sultan Agung, Kabupaten Bantul pada 7 Desember 2018.
twitter.com/Persiba
Para pemain Persiba Bantul berdoa sebelum melakoni latihan di Stadion Sultan Agung, Kabupaten Bantul pada 7 Desember 2018.

BOLASPORT.COM – Persiba Bantul terus mengais asa pada Liga 3 2018 dan saat ini telah mencapai fase 8 besar.

Babak 8 besar Liga 3 2018 dimulai 16 Desember mendatang dan Persiba Bantul salah satu tim yang akan berlaga.

Meski melakoni home tournament di kandang PSGC Ciamis, Stadion Galuh, Persiba Bantul tetap optimistis.

(Baca juga: Rumor Pergerakan Pemain dari Liga 1 ke Liga Malaysia dan Sebaliknya, Persija dan Persib pun 'Terlibat')

Mental tarung Johan Manaji dan kolega diyakini tidak akan goyah.

Manajer Persiba, Endro Sulastomo mengaku sudah menerima keputusan PSSI, yang resmi menunjuk PSGC sebagai tuan rumah.

(Baca juga: Inilah Permintaan Maaf PSIM ke PS Tira Pasca-rusuh Suporter di Piala Indonesia 2018)

Walau, manajemen Persiba sebenarnya juga turut mengajukan jadi tuan rumah fase 8 besar ini.

Endro pun memastikan, meski urung main kandang, Laskar Sultan Agung siap memberikan yang terbaik.

(Baca juga: Cemerlang di Piala AFF 2018, Pemain Naturalisasi Ini Serius Dipantau Klub Thailand)

(Baca juga: Eks Penyerang Timnas U-23 Thailand Pulang Kampung Setelah Setahun Berkarier di Liga Swiss)

”PSSI sudah menetapkan PSGC sebagai tuan rumah, sehingga kami mau tak mau harus ikut,” kata Endro, seperti dikutip BolaSport.com dari Tribun Jogja.

”Tetapi, kami selalu siap memberikan yang terbaik, meski bermain di mana saja,” tuturnya.

(Baca juga: Selain Mario Gomez, Ini Para Pelatih Argentina di Indonesia dan Ada yang Dipecat Sebelum Liga Mulai)

Endro pun menjelaskan, sejak awal, Persiba memang berkeinginan untuk menjadi tuan rumah jika melaju ke 8 besar.

Sayang, ada beberapa syarat dari PSSI yang wajib dipenuhi, sehingga jajaran manajemen Persiba mengalami kesulitan untuk memenuhinya.

(Baca juga: Kans Timnas Malaysia Juarai Piala AFF 2018 Tak Besar, Kapten Harimau Malaya Punya Komentar Keren)

”Harus ada lapangan pendamping, ini sulit dipenuhi kalau di Bantul. Ya, karena stadion alternatif ini kan terkait perizinan juga,” ucap Endro.

”Kemarin sebenarnya, Cilacap juga ngebet jadi tuan rumah, tetapi mereka terkendala masalah yang sama," tuturnya.

(Baca juga: Pelatih Jawara Liga Super China 2018 Berpeluang Dibajak Klub Inggris)

Dengan bermain di Ciamis, Endro menilai, Persiba cukup diuntungkan.

Sebab, dengan jarak tempuh yang tak terlalu jauh, sangat memungkinan bagi para suporter Persiba untuk memberikan dukungan langsung ke stadion berkapasitas 10 ribu penonton tersebut.

(Baca juga: Kalteng Putra Jor-joran Benahi Infrastruktur Penunjang Demi Tampil Sempurna di Liga 1)

Anak asuh Suwandi Hadi Siswoyo bakal bertolak ke Ciamis pada Jumat (14/12/2018).

Sejauh ini, Endro mengaku telah mempersiapkan skuatnya sebaik mungkin, demi merealisasikan target promosi ke Liga 2.

(Baca juga: Resmi, Ilham Tetap di Liga Super Malaysia dan Sudah Dikontrak Terengganu FC)

”Kami mengharapkan doa dan dukungan dari seluruh masyarakat Bantul, untuk perjuangan ini," kata pria yang juga menjabat sebagai Ketua Komisi A DPRD Bantul tersebut.

Pada 8 Besar Liga 3 2018, Persiba tergabung di grup barat bersama PSCS Cilacap, PSGC Ciamis, dan Bogor FC.

(Baca juga: Liga 1 2018 Selesai, Perpindahan Pemain Menyeruak dan Ini Rumor Terbaru yang Muncul)

Sedangkan untuk komposisi grup timur, empat tim yang bakal saling sikut.

Mereka antara lain: tuan rumah Persik Kediri, Persatu Tuban, Celebest FC, serta Persewar Waropen.

(Baca juga: Loris Arnaud Sukses Bersama Persela, Satu Lagi Eks Penyerang PSG Siap Berkarier di Asia Tenggara)

Artikel ini telah tayang di Tribunjogja.com dengan judul Babak 8 Besar Liga 3 2018 - Lakoni Home Tournament di Ciamis, Persiba Siap Secara Mental.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Apapun itu, terima kasih abah.... . #persib .

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : jogja.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Lesatan Sabar/Reza Sebabkan 2 Ganda Putra Malaysia Merugi dan Kalah Mental

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X