Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rahasia Mencetak Pemain Berbakat Ala Diklat Persib

By Bayu Chandra - Selasa, 18 Desember 2018 | 08:50 WIB
Pemain Diklat Persib dapat undangan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, Jumat (14/12/2018).
DOK-PERSIB.CO.ID
Pemain Diklat Persib dapat undangan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, Jumat (14/12/2018).

  Keberhasilan Diklat Persib Bandung dalam mengantarkan skuat U-16 dan U-19 meraih juara kompetisi di bawah naungan PSSI tahun ini tidak lepas dari sistem pembinaan yang ketat.

Sebab keduanya sanggup memberikan hasil maksimal dalam kejuaraan Liga 1 U-16 dan Liga 1 U-19.

Baik dari Persib U-19 dan U-16 sanggup mengawinkan gelar dari kejuaraan kompetisi usia muda PSSI itu.

Melihat prestasi yang dicapai anak asuhnya, pelatih Diklat Persib, Budiman mengaku akan lebih ketat dalam mencari pemain baru.

(Baca juga: Personel Persib U-16 Dapat Undangan Spesial dari Wakil Bupati Karawang)

Dikutip BolaSport.com dari laman Persib, Selasa (18/12/2018), Budiman akan tetap melakukan evaluasi mengenai kekurangan pada Persib U-16 dan U-19.

Sekaligus tetap gencar dalam mencari bibit-bibit muda potensial untuk bermain dalam akademi Diklat Persib.

"Kami akan mencari tahu dulu posisi mana saja yang selam ini kurang kuat," kata Budiman.

"Baru setelah itu kami akan tingkatkan kualitas perekrutan pemain baru untuk Diklat Persib," ujar Budiman.

Budiman pun tidak menutup mata untuk melakukan perekrutan dari pemain dari luar Jawa Barat.


Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Dampak Inter Miami Gagal Juara MLS 2024, Lionel Messi Bisa Dilatih Xavi Musim Depan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X