Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

KH Ma'ruf Amin Sebut Praktik Pengaturan Skor Melukai dan menghancurkan Persepakbolaan Indonesia

By Irfa Ulwan - Sabtu, 29 Desember 2018 | 18:38 WIB
Calon Wakil Presiden Paslon No 1, KH Ma'ruf Amin saat bercerita tentang sepak bola di kediamannya,  Jalan Situbondo 12, Menteng, Jakarta Pusat
istimewa
Calon Wakil Presiden Paslon No 1, KH Ma'ruf Amin saat bercerita tentang sepak bola di kediamannya, Jalan Situbondo 12, Menteng, Jakarta Pusat

KH Ma'ruf Amin mengaku amat prihatin atas maraknya kasus pengaturan skor di persepakbolaan Indonesia.

Ma'ruf Amin juga menyesalkan adanya praktik-praktik kotor tersebut.

Calon Wakil Presiden (Cawapres) pasangan Joko Widodo itu mengatakan bahwa hal itu menghancurkan hakikat dari permainan sepak bola.

Terlebih pemain-pemain muda harapan bangsa di bidang olahraga permainan ini.

"Ini mengorbankan masa depan pemain (sepak bola) kita, mengorbankan persepakbolaan Indonesia," kata Ma'ruf Amin, kutip BolaSport.com dari Tribun Jabar.

(Baca Juga: Presiden Madura United Bingung dengan PSSI yang Tetap Diam Walau Marwah Organisasinya Coreng-moreng)

Ma'ruf yang waktu mengatakan itu tengah berada di Pondok Pesantren Malnu, Menes, Pandeglang, Banten, juga meyakini bila praktik itu secara langsung menghambat pertumbuhan dan perkembangan sepak bola dalam negeri.

Padahal, masih menurutnya, saat ini dunia kulit bulat Tanah Air tengah merangkak menuju ke arah yang lebih baik.

"Di saat kita ingin sepak bola Indonesia itu punya prestasi, pembinaan yang tepat, yang melahirkan pesepak bola yang profesional seperti di negara lain, kok malah ada pengaturan skor ini," ujarnya menambahkan.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : jabar.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Rekap Hasil Korea Masters 2024 - 2 Ganda Putra Indonesia Lewati Laga Sulit, Kans Juara Terbuka karena Gugurnya Unggulan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X