Seri kesepuluh MotoGP musim 2017 berlangsung di Sirkuit Brno, Republik Ceska, pada Minggu (6/8/2017).
Berikut Kronologi jalannya balapan sejak lap pertama:
START! Ini Adalah balap Wet Race dan diizinkan untuk berganti motor kapanpun (flag to flag)
Lights go out on Round 10 of the 2017 #MotoGP World Championship!
GO! #CzechGP pic.twitter.com/DxuWEzdZRm
— MotoGP™ (@MotoGP) August 6, 2017
Lap 1 : Jorge Lorenzo berhasil memimpin diikuti oleh Marc Marquez dan Andrea Dovizioso,
Lap 2 : Jorge Lorenzo memimpin dengan gap cukup jauh. Posisi kedua dicuri oleh Valentino Rossi.
Marc Marquez masuk pit stop dan berganti Motor
Disaster so far for #MM93 who dropped down the field big time before pitting for dry tyres.. could this be a master stroke, though? #CzechGP pic.twitter.com/TF8WWvAbfM
— MotoGP™ (@MotoGP) August 6, 2017
Lap 3: Johann Zarco masuk posisi ketiga sementara, Ianonne terjatuh di pit stop saat berganti motor
Chaos in pit lane as Iannone goes down unhurt! His weekend goes from bad to worse! #CzechGP pic.twitter.com/pQTujcxu0u
— MotoGP™ (@MotoGP) August 6, 2017
Lap 4: Valentino Rossi menyalip Lorenzo dan merebut posisi terdepan
Lap 5 : Duo Yamaha, Valentino Rossi dan Johann Zarco, memimpin di posisi pertama dan kedua disusul Dovizioso di tempat ketiga.
Rossi masuk pit stop untuk berganti motor. Posisi pertama kembali dipegang Marc Marquez
Editor | : | Aditya Fahmi Nurwahid |
Sumber | : | MotoGP.com |
Komentar