Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Angka Mentereng Buat Valentino Rossi, Ternyata Dia Sudah Sejauh Ini

By Senin, 28 Agustus 2017 | 00:40 WIB
Valentino Rossi masih mempermasalahkan handling ban belakang yang dirasa masih belum maksimal.
INSTAGRAM/VALEYELLOW46
Valentino Rossi masih mempermasalahkan handling ban belakang yang dirasa masih belum maksimal.

Valentino Rossi gagal mempertahankan posisi teratas pada balapan MotorGP di Silverstone, Inggris, Minggu (27/2017).

Sempat memimpin saat tinggal 3 lap, Rossi akhirnya terlewati oleh Andrea Dovizioso dan Maverick Vinyales.

Meski begitu, perjuangan Rossi pada balapan tersebut cukup mengagumkan.

Rossi pun merasa puas, meski naik ke podium sebagai urutan ke-3.

"Saya bahagia karena menginginkan tempat di podium dan saya melakukan balaan dengan hebat," kata Rossi.

Apalagi, balapan di Silverstone itu menandai angka mentereng buat Rossi.

Ini merupakan ke-300 kalinya bagi Rossi melakukan start balapan MotoGP sepanjang kariernya.

Ini menunjukkan dia sudah melakukan perjalanan panjang di ajang balap MotoGP.

 

Jika ada yang disayangkan adalah kegagalan Rossi masuk finish paling awal.

Jika itu terjadi, maka Rossi memiliki angka mentereng lain, yakni sudah 90 kali memenangkan race.

Sejauh ini, Rossi baru memenangkan 89 race dan itu sudah merupakan prestasi luar biasa.

Meski begitu, Rossi belum lelah memperbaiki rekor-rekornya agar lebih sakral.

Pada GP Misano di balapan berikutnya, Rossi bertekad tampil lebih baik.

"Saya cukup puas dengan hasil di GP Inggris. Kita lihat nanti di Misano," katanya.

Hasil MotoGP Inggris:

1. Andrea Dovizioso (Ita/Ducati) 40 minutes 45.496 seconds

2. Maverick Vinales (Spa/Yamaha) 40:45.610

3. Valentino Rossi (Ita/Yamaha) 40:46.245

4. Cal Crutchlow (GB/ Honda) 40:47.175

5. Jorge Lorenzo (Spa/Ducati) 40:49.004

6. Johann Zarco (Fra/Yamaha) 40:52.497

7. Dani Pedrosa (Spa/Honda) 40:56.440

8. Scott Redding (GB/Ducati) 40:59.123

9. Alex Rins (Spa/Suzuki) 41:01.157

10. Alvaro Bautista (Spa/Ducati) 41:10.775

Klasemen umum:

1. Andrea Dovizioso (Ita/Ducati) 183 poin

2. Marc Marquez (Spa/Honda) 174

3. Maverick Vinales (Spa/Yamaha) 170

4. Valentino Rossi (Ita/Yamaha) 157

5. Dani Pedrosa (Spa/Honda) 148

6. Johann Zarco (Fra/Yamaha) 109

7. Jorge Lorenzo (Spa/Ducati) 90

8. Cal Crutchlow (GB/Honda) 89

9. Jonas Folger (Ger/Yamaha) 77

10. Danilo Petrucci (Ita/Ducati) 75

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Hery Prasetyo
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Eliano Reijnders Bangga Bela Timnas Indonesia, Nasihat Tijjani Sang Kakak Jadi Pendorong Semangat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X