Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Malaysia 2017 - Marc Marquez Akui Dirinya Cari Aman

By Samsul Ngarifin - Minggu, 29 Oktober 2017 | 18:26 WIB
Andrea Dovizioso (kiri) dan Marc Marquez (kanan) saling berjabat tangan usai balapan MotoGP seri Malaysia yang digelar, Minggu (29/10/2017).
Twitter.com/HRC_MotoGP
Andrea Dovizioso (kiri) dan Marc Marquez (kanan) saling berjabat tangan usai balapan MotoGP seri Malaysia yang digelar, Minggu (29/10/2017).

Pebalap tim Repsol Honda, Marc Marquez, mengakui jika dirinya cari aman saat balapan MotoGP Malaysia, Minggu (29/10/2017).

Marc Marquez yang mengawali balapan dari posisi harus puas mengakhiri balapan di Sirkuit Sepang di posisi keempat.

Hasil tersebut membuat dirinya gagal memastikan gelar juara dunia MotoGP 2017 di Malaysia, karena di sisi lain Andrea Dovizioso berhasil keluar sebagai pemenang.

"Hari ini adalah balapan yang sulit untuk kejuaraan, karena balapan berlangsung dalam kondisi hujan dan lintasannya sangat licin," kata Marc Marquez seperti dikutip Bolasportcom dari situs tim Honda Racing, Minggu (29/10/2017)

(Baca juga: MotoGP Malaysia 2017 - Gara-gara Kode Ini, Tim Ducati Dituduh Lakukan Team Order)

Setelah di overtake oleh Andrea Dovizioso, Marc Marquez mulai membalap dengan aman dan tidak ingin mengambil resiko.

Meskipun finis keempat, Marc Marquez masih unggul 21 poin dari Andrea Dovizioso.

"Bagaimanapun saya memiliki awal yang baik, dan saya mencoba untuk merangsek ke barisan depan karena saya tidak ingin terjebak di tengah grup,"

"Lalu saya mencoba menemukan feeling dan kecepatan, tapi Ducati sangat cepat, jadi saya memutuskan untuk tidak terlalu banyak mengambil resiko, bersikap tenang, dan mendapatkan poin bagus untuk kejuaraan," ujar Marc Marquez.

Balapan MotoGP Malaysia berhasil dimenangkan oleh Andrea Dovizioso, disusul Jorge Lorenzo dan Johann Zarco di tempat kedua dan ketiga.


Editor : Ignatius Wijayatmo
Sumber : hondaracingcorporation.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Man City dan Arsenal Ternoda, Liverpool Selamat dari Neraka

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X