Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tampil Buruk pada MotoGP 2017, Bos Yamaha Lindungi Valentino Rossi dan Maverick Vinales

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Selasa, 21 November 2017 | 23:32 WIB
Maverick Vinales, Andrea Dovizioso, dan Valentino Rossi, saat beraksi pada balapan MotoGP Qatar 2017.
MOTORSPORT.COM
Maverick Vinales, Andrea Dovizioso, dan Valentino Rossi, saat beraksi pada balapan MotoGP Qatar 2017.

Kejuaraan MotoGP musim 2017 bisa jadi menjadi salah satu mimpi buruk bagi tim Yamaha.

Menempatkan kedua pebalapnya sebagai kandidat juara MotoGP musim ini, penampilan tim asal Iwata, Jepang, tersebut justru menurun pada paruh kedua kejuaraan.

"Ini adalah musim yang sangat sulit bagi kami," kata manajer tim Yamaha, Massimo Meregalli, seperti dikutip BolaSport.com dari Speedweek.

"Awal musim berlangsung brilian, lalu kami mengalami naik turun karena berbagai alasan."

Menurutnya hal tersebut membuat Yamaha gagal tampil konsisten pada sepanjang musim 2017.

(Baca Juga: VIDEO - Wah! DWCU Open Taekwondo International Invitation Championship 2017 Berakhir Rusuh)

Beberapa pihak juga menganggap bahwa kedua pebalap Movistar Yamaha, Maverick Vinales dan Valentino Rossi, juga ikut andil dalam kegagalan Yamaha.

Kurang bagusnya Vinales di lintasan basah serta cedera yang menimpa Rossi disebut-sebut menjadi salah satu penyebab Yamaha tampil melempem.

Akan tetapi Meregalli membela kedua pebalapnya itu dan menganggap kalau Vinales dan Rossi telah memberikan yang terbaik bagi timnya.

"Pebalap kami selalu berusaha keras dan memberikan segalanya, bahkan jika motornya tidak bekerja sesuai keinginan mereka. Mereka tentu tidak bertanggung jawab atas hasil buruk ini," kata Meregalli.

Maverick Vinales sendiri sebenarnya menjadi harapan terbesar Yamaha untuk kembali menyabet gelar juara MotoGP yang sempat hilang di musim 2016.

(Baca Juga: David Jacobs Perlu Satu Turnamen Lagi demi Tampil di Kejuaraan Dunia 2018)

Sayangnya di saat pesaingnya (Marc Marquez dan Andrea Dovizioso) tampil kuat, Vinales justu tampil angin-anginan.

Maverick Vinales pun keluar lebih cepat dari persaingan gelar juara dan harus puas mengakhiri musim ini dengan finis di peringkat ketiga.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Doddy Wiratama
Sumber : speedweek.com
REKOMENDASI HARI INI

Janjikan Bonus, Umuh Muchtar: Penting Persib Kondusif dan Juara

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136