Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Valentino Rossi-nya Motorcross Ingin Balas Kekalahan dari Valentino Rossi di Monza Rally

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Jumat, 24 November 2017 | 22:10 WIB
Juara dunia motorcross, Tony Cairoli (kiri) berpose dengan Valentino Rossi (kanan) pada ajang balapan Monza Rally.
GPONE.COM
Juara dunia motorcross, Tony Cairoli (kiri) berpose dengan Valentino Rossi (kanan) pada ajang balapan Monza Rally.

Valentino Rossi akan kembali tampil di turnamen Monza Rally Show 2017 yang akan berlangsung pada tanggal 1-3 Desember 2017.

Balapan yang menggunakan mobil WRC itu akan berlangsung di Autodromo Nazionale Monza, Milan, Italia.

Pada turnamen tahun ini Valentino Rossi akan kembali berhadapan dengan pebalap lain yang mempunyai prestasi serupa dengannya.

Mengoleksi sembilan titel juara dunia motorcross (MXGP) membuat Tony Cairoli sering disebut sebagai Rossi-nya balapan motorcross.

Cairoli pun bertekat untuk kembali merebut gelar juara di kategori Master Show yang diraihnya pada tahun 2015.

(Baca Juga: Peringkat Bulu Tangkis Dunia - Marcus Gideon/Kevin Sanjaya Makin Kokoh di Puncak Usai Jadi Jawara China Open 2017)

Pada turnamen tahun lalu, Cairoli gagal mempertahankan titelnya setelah dikalahkan oleh Rossi pada babak semifinal.

Valentino Rossi sendiri keluar sebagai juara pertama pada kejuaraan tersebut.


Pebalap MXGP, Tony Cairoli saat merayakan gelar juara kesembilan di ajang kejuaraan dunia motorcross tersebut (10/9).(MOTORSPORT.COM)

"Bersama Tim Magneti Marelli Checkstar dan navigator saya Danilo Fappani, saya yakin kami mampu membuat kemajuan secara signifikan untuk meraih podium sampai akhir,"

"Karena meski Monza Rally pada dasarnya adalah sebuah pertunjukan, ada benarnya juga kalau semua orang di sini ingin memenangkannya," ujar Cairoli seperti dilansir BolaSport.com dari GPOne.

Pada turnamen tahun ini Rossi akan mengendarai Ford Fiesta WRC dan kembali berpasangan dengan Carlo Cassina.

Sedangkan Carioli untuk pertama kalinya akan mengendarai Hyundai i20 WRC.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ignatius Wijayatmo
Sumber : gpone.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Voli Korea - Megawati Dkk Wajib Menang, Red Sparks Diadang Rival Terlemah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136