Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kenapa Valentino Rossi Dapat Banyak Sorotan di Paddock?

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Jumat, 1 Desember 2017 | 22:22 WIB
Sejumlah pendukung pebalap Movistar Yamaha, Valentino Rossi, sedang mengepulkan asap kuning pada balapan GP Italia yang berlangsung di Sirkuit Mugello, Minggu (22/5/2016).
MIRCO LAZZARI/GETTY IMAGES
Sejumlah pendukung pebalap Movistar Yamaha, Valentino Rossi, sedang mengepulkan asap kuning pada balapan GP Italia yang berlangsung di Sirkuit Mugello, Minggu (22/5/2016).

Dikenal memiliki talenta luar biasa serta tingkah laku yang eksentrik membuat sosok Valentino Rossi menjadi magnet yang menarik para penggemar MotoGP.

Bahkan setelah delapan tahun puasa gelar juara di kasta tertinggi, sosoknya masih lebih populer dibanding pebalap juara lainnya seperti Jorge Lorenzo dan Marc Marquez.

Bahkan seorang pebalap terbaik di era modern, Marc Marquez, masih sering dibanding-bandingkan dengan puncak karier Valentino Rossi pada awal milenium ini.

"Kenapa saya mendapat banyak sorotan di paddock? Saya tidak tahu," kata Valentino Rossi seperti dikutip BolaSport.com dari situs resmi MotoGP.

(Baca Juga: Jadwal Siaran Langsung Final Kejurnas PBSI 2017 di Kompas TV, Menanti Juara Dunia Berlaga)

"Mungkin karena ada beberapa hal seperti saya memiliki karier yang panjang dan memenangi banyak hal. Lalu orang-orang jatuh cinta," imbuhnya.

Valentino Rossi juga menyadari kalau berkat dirinya banyak orang baru mulai mengikuti balapan MotoGP.

Kini The Doctor akan menjalani penghujung karier di ajang balap motor paling bergengsi itu.

Dengan kontrak yang hanya tersisa satu musim keputusan dirinya untuk pensiun dari MotoGP hanya tinggal menunggu waktu.


Editor : Ignatius Wijayatmo
Sumber : MotoGP.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions Asia - Ronaldo Cetak Gol Nomor 908, Al Nassr Balas Membantai Timnya Hernan Crespo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X