Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Maverick Vinales Sebut Debut di Yamaha sebagai Karier Terburuk

By Ignatius Wijayatmo - Rabu, 6 Desember 2017 | 20:13 WIB
Pebalap tim Movistar Yamaha, Maverick Vinales, saat bersiap di grid jelang balapan MotoGP Malaysia, Minggu (29/10/2017).
YAMAHAMOTOGP.COM
Pebalap tim Movistar Yamaha, Maverick Vinales, saat bersiap di grid jelang balapan MotoGP Malaysia, Minggu (29/10/2017).

Maverick Vinales mengatakan jika tahun pertama di tim Yamaha diakui sebagai karier terburuknya selama menjadi pebalap.

Maverick Vinales mengawali awal musim dengan cukup baik.

Pebalap asal Spanyol tersebut meraih dua kemenangan di dua seri awal.

Meski tidak menang di GP Amerika dan GP Spanyol, akan tetapi ia kembali menang di GP Prancis serta podium kedua di GP Italia.

Bahkan The Top Gun sempat memimpin klasemen sementara, namun hal itu tidak berlangsung lama ketika melakukan balapan di GP Catalunya.

Vinales hanya mampu finis posisi kesepuluh dan sejak itulah penderitaan Vinales dimulai.

(Baca Juga: Ini Kelebihan Johann Zarco Menurut Kepala Tim Yamaha Tech 3)

Yamaha tidak bisa bertarung di barisan depan dan beberapa kali sempat kalah dari pebalap satelit Yamaha, Johann Zarco.

"Menurut saya ini adalah tahun yang paling menderita dalam kareir saya. Saya telah memulai dari atas dan saya yakin akan sulit bagi yang lain untuk mengalahkan saya. Saya merasa sangat kuat," kata Vinales menjelaskan performa di awal musim.

"Kemudian, karena masalah yang diilustrasikan di atas, semuanya berubah dan di Valencia saya menjadi sangat lelah dan sangat teruji secara mental," kata Vinales dikutip BolaSport.com dari Tuttomotoriweb.


Editor : Ignatius Wijayatmo
Sumber : tuttomotoriweb.com
REKOMENDASI HARI INI

Setelah Heboh Beli Bubur Ayam, Maarten Paes Viral Lagi Gara-gara Ekspresinya saat Lawan Jepang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X