Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Andrea Dovizioso: Saya dan Marco Simoncelli Seperti Anjing dan Kucing

By Samsul Ngarifin - Senin, 8 Januari 2018 | 05:28 WIB
Andrea Dovizioso dan Marco Simoncelli saat MotoGP Republik Ceska 2011.
GPONE.COM
Andrea Dovizioso dan Marco Simoncelli saat MotoGP Republik Ceska 2011.

Pebalap tim Ducati, Andrea Dovizioso, membeberkan rivalitasnya dengan Marco Simoncelli di masa lalu.

Rivalitas antara Andrea Dovizioso dan Marco Simoncelli sudah terjadi sejak Dovizioso masih berumur tujuh tahun.

Kemudian berlanjut ketika keduanya muali berkarier di balapan Grand Prix, yang mana Andrea Dovizioso satu tahun lebih awal dari pada Simoncelli.

Dovizioso bahkan menyebut jika rivalitas keduanya seperti anjing dan kucing, dan memiliki karakteristik yang saling berlawanan.

"Marco Simoncelli dan saya adalah saingan sejak kami berusia tujuh tahun. Persaingan yang tidak menyenangkan," kata Andrea Dovizioso dikutip BolaSport.com dari Tuttomotoriweb.

(Baca juga: Kontak dengan Sir Alex Ferguson, Usain Bolt Berharap Ada Jalan Menuju Manchester United)

"Kami adalah seekor anjing dan seekor kucing, dia adalah orang yang tertatih-tatih, sedang saya orang yang tenang," ujar Dovizioso lagi.

Keduanya kemudian bertemu di kelas MotoGP pada tahun 2010, ketika Marco Simoncelli bergabung dengan tim San Carlo Gresini Honda.

Meski memiliki rivalitas yang sengit, mantan pebalap Repsol Honda itu menyebut jika dirinya dan Simoncelli saling menghormati.

"Dua cara hidup yang berbeda, dia main-main dan ringan hati, saya serius dan tepat. Kami tidak terikat, tapi selalu ada rasa hormat karena kami tahu seberapa kuat kami."

Marco Simoncelli sendiri hanya dua tahun balapan di kelas MotoGP setelah meninggal dunia usai mengalami kecelakaan saat balapan MotoGP Malaysia 2011.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : tuttomotoriweb.com
REKOMENDASI HARI INI

Myanmar Umumkan Skuad Sementara Jelang Lawan Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024, Diperkuat 8 Pemain Abroad

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136