Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pebalap MotoGP Ini Didepak Tim Gara-gara Anggaran

By Samsul Ngarifin - Selasa, 9 Januari 2018 | 06:29 WIB
Para pebalap MotoGP (kiri-kanan), Loris Baz (Avintia Racing), Johann Zarco (Monster Yamaha Tech3), Marc Marquez (Repsol Honda Team), Valentino Rossi (Movistar Yamaha MotoGP), Dani Pedrosa (Repsol Honda Team), dan Jorge Lorenzo (Ducati Team), berpose setelah konferensi pers jelang GP Prancis di Sirkuit Le Mans, Kamis (18/5/2017).
MOTOGP.COM
Para pebalap MotoGP (kiri-kanan), Loris Baz (Avintia Racing), Johann Zarco (Monster Yamaha Tech3), Marc Marquez (Repsol Honda Team), Valentino Rossi (Movistar Yamaha MotoGP), Dani Pedrosa (Repsol Honda Team), dan Jorge Lorenzo (Ducati Team), berpose setelah konferensi pers jelang GP Prancis di Sirkuit Le Mans, Kamis (18/5/2017).

Mantan pebalap MotoGP, Loris Baz, mengungkapkan jika dirinya sebenarnya ingin bertahan di MotoGP.

Faktor ekonomi menjadi salah satu pertimbangan Loris Baz untuk meninggalkan tim Avintia Racing pada tahun 2017.

Setelah bertahan selama dua musim bersama Avintia Racing, Loris Baz memutuskan untuk kembali ke ajang World Superbike pada tahun 2018.

"Saya ingin tinggal, tapi tim Avintia punya prioritas lain. Untuk memperpanjang kesepakatan kami, kami memerlukan anggaran yang konsisten, dan saya tidak memilikinya, karena tidak pernah membayar untuk balapan," kata Loris Baz dikutip BolaSport.com dari GPOne.

(Baca juga: Sudah Tiada, Kini Andrea Dovizioso Sesali Masa Lalunya dengan Marco Simoncelli)

Loris Baz sendiri berkarier di MotoGP selama tiga tahun, tim Forward Racing menjadi tim pertama yang dibelanya sebelum Avintia Racing.

Tim Avintia Racing sendiri tidak hanya kehilangan Loris Baz pada MotoGP 2018, namun juga tandemnya, Hector Barbera, yang kembali ke Moto2 karena faktor yang sama.

"Hector Barbera juga meninggalkan tim untuk kembali ke Moto2 untuk alasan yang sama," tutur Baz menambahkan.

Tim Avintia Racing kemudian mengontrak Tito Rabat dan Xavier Simeon untuk mengisi posisi Loris Baz dan Hector Barbera untuk bersaing di MotoGP 2018.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : gpone.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Final Kumamoto Masters Japan 2024 - Gregoria vs Yamaguchi Jilid 20, Fajar/Rian Wajib Waspadai Jagoan Tuan Rumah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X