Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ducati Umumkan Sponsor Baru untuk MotoGP Musim 2018

By Samsul Ngarifin - Kamis, 18 Januari 2018 | 20:13 WIB
Andrea Dovizioso dan Jorge Lorenzo bersama petinggi Ducati Corse saat acara peluncuran tim untuk MotoGP 2018 di markas Ducati, Bologna, Italia, Senin (15/1/2018).
TWITTER.COM/DUCATIMOTOR
Andrea Dovizioso dan Jorge Lorenzo bersama petinggi Ducati Corse saat acara peluncuran tim untuk MotoGP 2018 di markas Ducati, Bologna, Italia, Senin (15/1/2018).

Ducati sudah melakukan peluncuran tim untuk MotoGP musim 2018 di markas mereka yang terletak di Bologna, Italia, Senin (15/1/2018).

Dalam peluncuran tim tersebut Ducati juga memperkenalkan motor Desmosedici GP18 yang digunakan pada musim 2018.

Motor Desmosedici GP18 sendiri memiliki kombinasi warna merah, putih, dan abu-abu.

Strip berwarna abu-abu ini merupakan pilihan warna baru karena sebelumnya Ducati identik dengan warna merah dan putih saja.

Warna abu-abu sendiri disinyalir untuk menyediakan tempat bagi sponsor mereka rokok elektrik IQOS, salah satu produk dari Philip Morris.

(Baca juga: MotoGP Harusnya Memiliki Jendela Transfer Seperti Sepak Bola) 

Dalam peluncuran tim kemarin, tim Ducati juga mengumumkan kerjasama baru mereka dengan perusahaan kereta api, Trenitalia.

Namun sponsor baru Ducati itu hanya akan tampil ketika Grand Prix Italia dan San Marino saja.

Sponsor baru tersebut jelas menjadi angin segar bagi tim Ducati setelah pabrikan asal Borgo Panigale tersebut kehilangan TIM sebagai sponsor.

Padahal perusahaan telekomunikasi asal Italia tersebut telah menjalin kerjasama dengan Ducati sejak 14 tahun yang lalu.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : tuttomotoriweb.com
REKOMENDASI HARI INI

Link Live Streaming Sporting Vs Man City - Uji Kelayakan Ruben Amorim sebagai Pelatih Anyar Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X