Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Valentino Rossi Sudah Berjasa Besar bagi MotoGP

By Samsul Ngarifin - Sabtu, 20 Januari 2018 | 12:37 WIB
Pebalap tim Movistar Yamaha, Valentino Rossi, saat balapan MotoGP San Marino 2014.
MOTOGP.COM
Pebalap tim Movistar Yamaha, Valentino Rossi, saat balapan MotoGP San Marino 2014.

CEO Dorna Carmelo Ezpeleta mengungkapkan bahwa Valentino Rossi sudah berjasa besar bagi dunia balap motor Grand Prix.

Meski sudah berusia 38 tahun, Valentino Rossi masih mampu bertahan di kelas premier dan bertarung dengan pebalap yang lebih muda.

MotoGP 2018 akan menjadi musim ke-22 bagi sembilan kali juara dunia tersebut tampil di kejuaraan Grand Prix.

Ezpeleta mengakui jika Valentino Rossi telah berjasa besar bagi pengembangan kejuaraan dunia.

"Dia memainkan peran kunci dalam pengembangan kejuaraan, dia sudah berada di sini lebih lama dari orang lain," kata Carmelo Ezpeleta dilansir BolaSport.com dari Tuttomotoriweb.

"Saya selalu mengatakan bahwa yang terpenting adalah dia pebalap yang luar biasa, mencintai apa yang dia lakukan dan hal yang sama terjadi dengan pekerjaan saya."

(Baca juga: Wow, MotoGP Pertimbangkan Gelar Balapan di Tengah Kota!)

Tidak bisa dipungkiri jika Valentino Rossi masih menjadi magnet besar di ajang MotoGP.

Pebalap berkebangsaan Italia tersebut masih memiliki kharisma yang bisa mengundang para sponsor untuk datang dan terutama penggemar MotoGP.

Ezpeleta juga menambahkan bahwa Valentino Rossi masih bertahan sampai detik ini di MotoGP karena terbukti masih kompetitif.

Dirinya juga mengakui bahwa akan memikirkan rencana ke depan saat legenda MotoGP itu menyatakan pensiun dari balapan.

"Dia suka berada di sini dan dia kompetitif, dia ada di sini karena timnya menganggapnya pantas dan karena dia merasa seperti itu."

"Bila hari itu tiba ketika dia pikir sudah cukup, maka kami akan memikirkan apa yang bisa dia lakukan di sini," ujar Ezpeleta.

Valentino Rossi sendiri di rumorkan akan memiliki tim balap di kelas MotoGP setelah memutuskan pensiun dari balapan.

Seperti diketahui, timnya saat ini, Sky Racing Team VR46 sudah turun di kelas Moto2 dan Moto3.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : tuttomotoriweb.com
REKOMENDASI HARI INI

Kata Jens Raven Jelang Timnas U-20 Indonesia Lawan Maladewa di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X