Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Americas 2018 - Resmi! Raihan Pole Position Marc Marquez Raib Setelah Mendapatkan Sanksi

By Bayu Nur Cahyo - Minggu, 22 April 2018 | 05:54 WIB
Marc Marquez sempat terjatuh saat menjalani sesi kualifikasi MotoGP Americas 2018, Sabtu (21/4/2018) waktu Amerika Serikat.
twitter.com/motogp
Marc Marquez sempat terjatuh saat menjalani sesi kualifikasi MotoGP Americas 2018, Sabtu (21/4/2018) waktu Amerika Serikat.

Marc Marquez resmi mendapatkan hukuman dari FIM usai terlibat insiden dengan Maverick Vinales pada sesi kualifikasi MotoGP Americas 2018, Sabtu (21/4/2018) waktu setempat atau Minggu dini hari WIB.

Dari kabar yang didapat BolaSport.com, Marc Marquez yang sejatinya meraih pole position mendapatkan sanksi berupa pengurangan tiga posisi start.

Keputusan tersebut diberikan oleh FIM karena Marquez terbukti melakukan dua kesalahan pada sesi kualifikasi MotoGP Americas 2018.

Marc Marquez terbukti memperlambat laju motornya saat berada di racing line pebalap yang melaju lebih cepat dan sedang berada di belakangnya (Maverick Vinales).

The Baby Alien juga terbukti telah mengganggu pebalap lain pada sesi kualifikasi kedua MotoGP Americas 2018.

(Baca juga: MotoGP Americas 2018 - Enggak Ada Kapoknya, Marc Marquez Kembali Berulah Saat Sesi Kualifikasi)

Alhasil, Marc Marquez yang semula berhasil meraih pole position harus rela menjalani start dari posisi empat pada saat balapan nanti.

Pada sisi lain, Marc Marquez mengaku jika pada saat kejadian itu dirinya tengah memperhatikan pebalap lain dan buka Maverick Vinales.

"Saya lebih memperhatikan Andrea Iannone dari pada seseorang yang datang dari belakang (Vinales)," ucap Marquez yang dilansir BolaSport.com dari akun twitter MotoGP.

Dengan hukuman tersebut, Maverick Vinales yang mencatatkan waktu tercepat kedua saat kualifikasi pun berhak meraih pole position MotoGP Americas 2018.

Sedangkan posisi dua dan tiga secara berturut-turut diisi oleh Andrea Iannone (Suzuki Ecstar) dan Johann Zarco (Yamaha Tech3).

Sesi balap MotoGP Americas 2018 sendiri bakal digelar pada Minggu (22/4/2018) waktu setempat atau Senin pukul 02.00 WIB.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Doddy Wiratama
Sumber : twitter.com/motogp
REKOMENDASI HARI INI

Meski Berat, PSS Sleman Ikhlas Lepas Hokky Caraka ke Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136