Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jerez Tak Bersahabat, Andrea Dovizioso Rawan Tergusur dari Puncak Klasemen Pebalap MotoGP

By Samsul Ngarifin - Kamis, 3 Mei 2018 | 23:19 WIB
 Marc Marquez Harus Puas Finis di Nomor Dua, dan Dovizioso Menjadi Nomor Satu di GP Qatar
DOK. MOTOGP
Marc Marquez Harus Puas Finis di Nomor Dua, dan Dovizioso Menjadi Nomor Satu di GP Qatar

Pebalap tim Repsol Honda, Marc Marquez, memiliki peluang merebut posisi puncak klasemen MotoGP dari tangan Andrea Dovizioso.

Dari tiga seri MotoGP 2018 yang telah berlangsung, pebalap Ducati itu saat ini berada di puncak klasemen pebalap MotoGP dengan raihan 46 poin.

Sedangkan Marc Marquez menguntit di belakang Dovizioso dengan hanya berselisih satu poin.

Sirkuit Jerez merupakan sirkuit yang kurang bersahabat bagi tim Ducati, pasalnya terakhir kali pebalap Ducati mampu menang di sirkuit ini terjadi pada tahun 2006.

Saat itu Loris Capirossi mampu memenangkan balapan usai mengungguli dua pebalap Repsol Honda, Dani Pedrosa dan Nicky Hayden.

Situasi tidak berpihak bagi Andrea Dovizioso karena sejak berkarier di kelas premier, pebalap berkebangsaan Italia itu belum pernah naik podium di Sirkuit Jerez.

(Baca Juga: Valentino Rossi Sesumbar Bisa Raih Gelar Lebih Banyak, tetapi...)

Hasil terbaik yang mampu diperoleh Andrea Dovizioso di Sirkuit Jerez hanya finis di posisi lima, termasuk tahun lalu.

Dovizioso bahkan kalah dari rekan satu timnya, Jorge Lorenzo, yang musim lalu mampu meraih podium pertama bersama Ducati usai finis urutan ketiga.

Di sisi lain, Sirkuit Jerez merupakan sirkuit yang bersahabat bagi Marc Marquez.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : MotoGP.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Arctic Open 2024 - Akhirnya Gregoria BIsa Kalahkan Tunggal Putri No 1 Denmark dengan Cepat di Eropa

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X