Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kembali Ungguli Lorenzo, Petrucci Semakin Bertekad Dapatkan Kursi Tim Ducati

By Samsul Ngarifin - Minggu, 20 Mei 2018 | 13:11 WIB
Marc Marquez, Johann zarco, dan Danilo Petrucci, berpose usai sesi kualifikasi MotoGP Prancis, Sabtu (19/5/2018).
DOK. MOTOGP
Marc Marquez, Johann zarco, dan Danilo Petrucci, berpose usai sesi kualifikasi MotoGP Prancis, Sabtu (19/5/2018).

Pebalap tim Pramac Racing, Danilo Petrucci, semakin bernafsu untuk mengincar kursi tersisa di tim Ducati.

Ambisi Danilo Petrucci tersebut tidak lepas dari kemampuannya untuk tampil bagus pada sesi kualifikasi MotoGP Prancis di Sirkuit Le Mans, Sabtu (19/5/2018).

Dalam sesi yang menentukan posisi start balapan tersebut, Petrucci menempati posisi ketiga setelah membukukan waktu putaran 1 menit 31,381 detik.

Catatan waktu milik Petrucci itu bahkan berhasil mengungguli catatan waktu putaran milik dua pebalap tim Ducati, Andrea Dovizioso dan Jorge Lorenzo.

Dengan pembaharuan kontrak Andrea Dovizioso, Petrucci memang berada di bawah tekanan karena hanya tersisa satu kursi yang masih lowong.

(Baca Juga: Meski Start dari Posisi Ke-5, Marc Marquez Tetap Waspadai Ancaman Andrea Dovizioso)

"Saya mengatakannya (mengincar kursi Ducati) lebih dari sekali, itu adalah tujuan saya," kata Danilo Petrucci dikutip BolaSport.com dari Tuttomotoriweb.

Petrucci juga mengungkapkan bahwa petinggi Ducati sering memberikan apresiasi jika dia mendapatkan hasil yang baik.

"Paolo Ciabatti (Direktur Olahraga Ducati Corse) adalah teman dan selalu datang untuk memelukku ketika saya melakukannya dengan baik," tutur Petrucci.

"Kami menempatkan semuanya seperti biasa. Namun, pada momen khusus ini, saya menentukan target," ujar pebalap yang akrab disapa Petrux itu.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : tuttomotoriweb.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X