Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

2 Sejarah Tercipta saat Pebalap Keturunan Indonesia Menangi Balapan World Superbike Inggris

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Minggu, 27 Mei 2018 | 03:57 WIB
Pebalap Pata Yamaha, Michael van der Mark, memenangi balapan satu World Superbike Inggris yang digelar di Donington Park, Inggris, Sabtu (26/5/2018).
DOK. WORLD SUPERBIKE
Pebalap Pata Yamaha, Michael van der Mark, memenangi balapan satu World Superbike Inggris yang digelar di Donington Park, Inggris, Sabtu (26/5/2018).

Pebalap Pata Yamaha, Michael van der Mark, mencetak sejarah baru setelah memenangi balapan satu World Superbike (WorldSBK) Inggris di Sirkuit Donington Park pada Minggu (26/5/2018).

Van der Mark yang start dari posisi keenam berhasil membuat start bagus hingga menyodok ke posisi ketiga pada lap pertama.

Sepanjang balapan berlangsung, van der Mark terus menjaga jarak sementara dua pebalap di posisi terdepan Jonathan Rea dan Tom Sykes (Kawasaki Racing Team) bersaing ketat.

Van der Mark baru berhasil memperbaiki posisinya ke posisi kedua pada lap ke-13 dan merebut posisi terdepan pada lap ke-15.

Hingga balapan yang berlangsung selama 23 lap tersebut berakhir, van der Mark sukses menjadi pebalap pertama yang menyentuh garis finis.

(Baca Juga: Berkat Taktik Tepat, Sean Gelael Raih Podium F2 di Monako)

Setidaknya ada dua rekor yang tercipta pasca-kemenangan pebalap berdarah Indonesia tersebut.

Kemenangan van der Mark bersama tim Yamaha sukses memutus puasa kemenangan yang dialami pabrikan asal Jepang tersebut di ajang WorldSBK selama hampir tujuh tahun.

Terakhir kali pebalap Yamaha memenangi balapan adalah pada tahun 2011 tepatnya pada balapan terakhir WorldSBK (Algarve, Portugal) di musim tersebut.

Sementara untuk rekor kedua, kesuksesan van der Mark tersebut menjadikannya pebalap berkebangsaan Belanda pertama yang memenangi balapan WorldSBK.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Motorsport.com
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X