Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dituding Jadi Penyebab Pedrosa Pensiun, Begini Jawaban Lorenzo

By Bayu Nur Cahyo - Jumat, 13 Juli 2018 | 21:59 WIB
  Pebalap Ducati, Jorge Lorenzo sedang bersiap untuk menjalani sesi latihan bebas 1 (FP1) di Sirkuit Mugello, untuk MotoGP Italia, Jumat (1/6/2018).
DOK. MOTOGP
Pebalap Ducati, Jorge Lorenzo sedang bersiap untuk menjalani sesi latihan bebas 1 (FP1) di Sirkuit Mugello, untuk MotoGP Italia, Jumat (1/6/2018).

Pebalap Ducati, Jorge Lorenzo, menganggap tudingan jadi penyebab Dani Pedrosa pensiun dari ajang MotoGP yang diarahkan kepadanya sebagai sebuah cerita lucu.

Dani Pedrosa memutuskan pensiun dari MotoGP setelah tidak mendapat perpanjangan kontrak dari tim Repsol Honda.

Posisi dia pada musim depan akan digantikan oleh Jorge Lorenzo.

Menanggapi keputusan Pedrosa tersebut, sejumlah pihak menyebut bahwa Lorenzo-lah yang menjadi penyebab pensiun pebalap berjulukan The Little Spaniard itu.

"Semua hal sangat mungkin terjadi di olahraga dan di MotoGP, cerita itu adalah sesuatu yang lucu," kata Jorge Lorenzo yang dilansir BolaSport.com dari Marca.

"Semua orang mencoba mendapat pilihan terbaik yang dia inginkan untuk beberapa tahun lagi," ujar Lorenzo menambahkan.

Lebih lanjut, Lorenzo mengatakan bahwa dia tidak mengetahui kalau pilihannya tersebut mempengaruhi keputusan Dani Pedrosa.

(Baca juga: BREAKING NEWS - Dani Pedrosa Putuskan Pensiun dari MotoGP)

"Seperti yang sudah terjadi, saya mendapat tawaran untuk membela Honda dan itu berarti mengambil posisi Dani Pedrosa," ucap Lorenzo.

"Saya tidak tahu jika itu artinya dia pensiun atau (keputusan) saya mempengaruhi pilihan dia untuk pensiun, tetapi semua orang harus melihat keinginan dia sendiri," tutur Lorenzo lagi.

Kendati sudah resmi mengumumkan akan pensiun pada MotoGP 2019 nanti, Pedrosa masih akan terus melaju bersama tim Honda hingga MotoGP 2018 berakhir.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : marca.com
REKOMENDASI HARI INI

Grand Final Livoli Divisi Utama 2024 - Gengsi Pelatih Asal Kuba Dipertaruhkan, Kans LavAni Sudahi Penasaran

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X