Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Maverick Vinales Tidak Puas dengan Hasil MotoGP Jerman 2018

By Any Hidayati - Minggu, 15 Juli 2018 | 22:04 WIB
Valentino Rossi, Marc Marquez, dan Maverick Vinales merayakan podium MotoGP Jerman di Sirkuit Sachsenring, Jerman, Minggu (15/7/2018).
DOK. MOTOGP
Valentino Rossi, Marc Marquez, dan Maverick Vinales merayakan podium MotoGP Jerman di Sirkuit Sachsenring, Jerman, Minggu (15/7/2018).

Berbeda dengan Valentino Rossi yang mengaku cukup puas dengan hasil pada MotoGP Jerman 2018, Maverick Vinales justru kecewa dengan raihannya di Sachsenring, Minggu (15/7/2018).

Kedua pebalap Movistar Yamaha tersebut kompak naik ke podium setelah berturut-turut finis di urutan kedua dan ketiga.

Valentino Rossi yang memulai balapan dari posisi keenam berhasil finis kedua, sedangkan Maverick Vinales menyudahi balapan di posisi ketiga, meski menempati start keempat.

Berdasarkan hasil tersebut, Vinales pun menegaskan bahwa dia tidak puas dengan performanya.

"Saya tidak terlalu senang," ujar Vinales yang dikutip BolaSport.com dari Crash.net.

Menurut Maverick Vinales, peralatan elektronik yang digunakan selama balapan tidak dalam kondisi baik.

Vinales juga menambahkan jika kesalahan pada awal balapan menjadi alasan tambahan ia tidak terlalu puas finis ketiga.

"Peralatan elektronik yang ada kurang baik dan saya kehilangan tujuh hingga delapan putaran pada awal balapan," kata Vinales.

(Baca Juga: Thailand Open 2018 - Jepang Juara Umum, Indonesia Bawa Pulang 2 Gelar)

Meski demikian, Vinales tetap memuji performa motor yang ia tunggangi selama balapan.

"Motor saya bekerja cukup baik dan kami bisa menyusul dengan baik," ucap pebalap Spanyol itu.

"Kami masih butuh untuk terus bekerja keras," kata Vinales.

Balapan MotoGP Jerman 2018 berhasil dimenangi oleh pebalap Repsol Honda, Marc Marquez.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : crash.net
REKOMENDASI HARI INI

Jadi Manusia Serbabisa di Man United, Rekan Seangkatan Ezra Walian Dipuji Luar Biasa oleh Ruben Amorim

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X