Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Valentino Rossi: Saya Siap Bertarung untuk Naik Podium

By Samsul Ngarifin - Selasa, 2 Oktober 2018 | 21:07 WIB
Valentino Rossi tengah bersiap menjalani balapan MotoGP San Marino di Sirkuit Misano, Minggu (9/9/2018).
DOK. MOTOGP
Valentino Rossi tengah bersiap menjalani balapan MotoGP San Marino di Sirkuit Misano, Minggu (9/9/2018).

Pebalap Movistar Yamaha, Valentino Rossi, memasang target mengakhiri puasa podium pada balapan MotoGP Thailand 2018 yang berlangsung akhir pekan ini.

Yamaha memang tengah mengalami krisis dalam beberapa Grand Prix terakhir.

Bahkan pada MotoGP Aragon 2018 dua pekan lalu, Valentino Rossi hanya mampu finis di urutan kedelapan setelah memulai balapan dari posisi ke-18.

(Baca Juga: Jauh-jauh dari Mesir, Penonton Ini Alami Nasib Tragis Saat Saksikan Turnamen Golf)

Namun, Rossi tetap antusias menatap MotoGP Thailand musim ini yang akan menjadi seri pertama dalam tur benua Asia.

"Setelah begitu banyak balapan Eropa, saatnya untuk pergi ke Thailand. Kami melakukan tes pramusim di sana pada bulan Februari," kata Rossi yang dikutip BolaSport.com dari situs Yamaha.

"Buriram (Chang) bukan salah satu sirkuit favorit saya, tetapi ini akan menjadi akhir pekan penting untuk meningkatkan motor dan bertemu penggemar Asia yang bersemangat tentang MotoGP," ucap dia lagi.

Pada tes pramusim yang berlangsung di Sirkuit Internasional Chang, Februari lalu, pebalap Italia berjulukan The Doctor itu tidak mendapat hasil positif.

Valentino Rossi gagal menembus posisi lima besar pada tes yang berlangsung selama tiga hari pada 16-18 Februari 2018.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : yamahamotogp.com
REKOMENDASI HARI INI

Ruben Amorim Butuh 1 Pemain untuk Formasi Baru di Man United, Winger Muda Keturunan Angola Dilirik

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X