Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Jepang 2018 - Marc Marquez Siap Berpesta di Kandang Honda

By Samsul Ngarifin - Rabu, 17 Oktober 2018 | 17:01 WIB
Ekspresi kemenangan Marc Marquez (Repsol Honda) usai finis pertama di MotoGP Thailand 2018 pada Minggu (7/10/2018) di Sirkuit Internasional Buriram.
twitter.com/MotoGP
Ekspresi kemenangan Marc Marquez (Repsol Honda) usai finis pertama di MotoGP Thailand 2018 pada Minggu (7/10/2018) di Sirkuit Internasional Buriram.

Pebalap Repsol Honda, Marc Marquez, siap mengamankan gelar juara dunia pebalap MotoGP 2018 saat GP Jepang berlangsung akhir pekan ini.

Marc Marquez memiliki kans besar untuk mengamankan gelar juara dunia pada balapan MotoGP di Twin Ring Motegi, Minggu (21/10/2018).

Pasalnya Twin Ring Motegi merupakan sirkuit milik Honda dan pabrikan asal Jepang itu sangat dominan tatkala tampil di lintasan tersebut.

(Baca Juga: Maverick Vinales Kenang Saat Pertama Kali Pindah ke Yamaha)

"Kami (Honda) mendapat match poin pertama kami di balapan kandang yang sangat penting bagi pabrikan kami," kata Marc Marquez dikutip BolaSport.com dari situs Honda.

"Tentu saja kami akan mencoba mendapatkan hasil terbaik di depan orang-orang Honda dan penggemar kami. Akan tetapi, Motegi adalah sirkuit stop and go di mana akselerasi yang kuat akan memegang peranan kunci," lanjutnya.

Sejak menggelar balapan Grand Prix pada 1999, Honda menjadi pabrikan tersukses dengan delapan kemanangan di Motegi.

Sedangkan Ducati membuntuti dengan lima kemenangan, termasuk yang diraih oleh Andrea Dovizioso pada edisi musim lalu.

Tidak ingin kembali dikalahkan, The Baby Alien pun mewaspadai ancaman pebalap Ducati itu pada akhir pekan nanti.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : hondaracingcorporation.com
REKOMENDASI HARI INI

Bayern Muenchen Jadi Pembuka Pikiran, Barcelona Kini Mau Serakah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X