Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Marc Marquez Benar-Benar Menginginkan Gelar Juara MotoGP Jepang 2018

By Any Hidayati - Senin, 22 Oktober 2018 | 15:30 WIB
Marc Marquez melakukan perayaan setelah berhasil mengunci gelar juara dunia ketujuh pada balapan MotoGP Jepang di Twin Ring Motegi, Jepang, Minggu (21/10/2018).
DOK. MOTOGP
Marc Marquez melakukan perayaan setelah berhasil mengunci gelar juara dunia ketujuh pada balapan MotoGP Jepang di Twin Ring Motegi, Jepang, Minggu (21/10/2018).

Trofi kemenangan pada seri MotoGP Jepang 2018 ternyata menjadi salah satu kesuksesan yang sangat diidam-idamkan oleh pebalap Repsol Honda, Marc Marquez.

Hal tersebut diungkapkan oleh Marc Marquez setelah memenangi duel panas dengan Andrea Dovizioso (Ducati) di Twin Ring Motegi, Jepang, Minggu (21/10/2018).

"Saya merasa sangat senang dan balapan juga berjalan sesuai yang saya harapkan," ujar Marquez yang dikutip BolaSport.com dari Crash.

Menurut Marquez, ia telah mengantisipasi persaingan ketat dengan Dovi, sapaan akrab Dovizioso, sebelum balapan berlangsung.

"Kemarin setelah kualifikasi saya mencoba untuk menganalisis dan memahaminya. Saya tahu jika kami berada di level yang sama dengan Dovizioso," kata Marquez.

Rencana Marquez hampir berantakan karena dia hanya bisa memulai balapan dari urutan keenam, sedangkan Dovi meraih pole position.

"Akan tetapi saya memulai balapan dari urutan keenam jadi saya harus memulai lap pertama dengan sempurna. Ternyata pada akhir lap pertama saya berada di belakang Dovizioso dan itulah target utama saya," kata Marquez.

Setelah benar-benar berada di belakang Dovi rencana Marquez untuk bertarung dengan pebalap Ducati tersebut hingga akhir pun dimulai.

"Kemudian saya mencoba untuk mempelajari, menganalisis, dan melihat apakah cukup kuat untuk bertarung dengannya hingga akhir," ucap Marquez.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : crash.net
REKOMENDASI HARI INI

Persib Ditahan Semen Padang, Marc Klok: Mereka Parkir Bus dan Punya 11 Pemain di Belakang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X