Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

F1 GP Abu Dhabi - Sebastian Vettel: Selamat untuk Valtteri Bottas!

By Samsul Ngarifin - Minggu, 26 November 2017 | 15:53 WIB
Pebalap Ferrari, Sebastian Vettel merayakan kemenangannya di F1 GP Brasil yang berlangsung di Sirkuit Jose Carlos Pace, Sao Paulo, Brazil, (12/11/2017).
TWITTER.COM/F1
Pebalap Ferrari, Sebastian Vettel merayakan kemenangannya di F1 GP Brasil yang berlangsung di Sirkuit Jose Carlos Pace, Sao Paulo, Brazil, (12/11/2017).

Pebalap tim Ferrari, Sebastian Vettel, tetap optimis bisa keluar sebagai pemenang pada balapan F1 GP Abu Dhabi, Minggu (26/11/2017).

Sebastian Vettel akan memulai balapan dari grid terdepan di belakang duo pebalap tim Mercedes, Valtteri Bottas dan Lewis Hamilton.

Pebalap asal Jerman itu hanya mampu mencatatkan waktu 1 menit 36,777 detik.

Meslipun kecewa gagal merebut pole position, Sebastian Vettel tetap optimis jika Ferrari bisa lebih kuat saat balapan di Sirkuit Yas Marina.

"Tentunya sangat disayangkan untuk tidak memiliki tempat di barisan depan," kata Sebastian Vettel seperti dikutip Bolasportcom dari Tuttomotoriweb, Minggu (26/11/2017).

"Tapi saya yakin Ferrari akan lebih kuat dalam balapan," ujar Vettel lagi.

(Baca juga: Hasil Kualifikasi F1 GP Abu Dhabi 2017 - Pecahkan Rekor, Duo Mercedes Dominasi Sesi Kualifikasi Pamungkas)

Pole position berhasil menjadi milik Valtteri Bottas seusai pebalap Finlandia itu berhasil mencatatkan waktu tercepat, yakni 1 menit 36,231 detik.

GP Abu Dhabi sendiri akan menjadi Grand Prix penutup Formula 1 musim 2017.

Tidak lupa Sebastian Vettel mengucapkan selamat kepada Valtteri Bottas yang berhasil meraih pole position keempatnya musim ini.

"Penggemar mengharapkan hadiah kegembiraan yang luar biasa. Selamat kepada Botta."

Sebastian Vettel akan berjuang untuk kembali memenangkan balapan seusai menang saat GP Brasil, Minggu (12/11/2017) lalu.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : tuttomotoriweb.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
18
45
2
Nottm Forest
19
37
3
Arsenal
18
36
4
Chelsea
19
35
5
Newcastle
19
32
6
Man City
19
31
7
Bournemouth
19
30
8
Fulham
19
29
9
Aston Villa
19
29
10
Brighton
19
27
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
18
41
2
Napoli
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Fiorentina
17
32
6
Juventus
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
18
24
10
Roma
18
20
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X