Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bos Force India Klaim Ada 3 Tim Formula 1 Terkuat Musim 2018, Siapa Saja?

By Any Hidayati - Senin, 22 Januari 2018 | 20:39 WIB
Bos Force India, Bob Fernley
MOTORSPORT
Bos Force India, Bob Fernley

Menjelang musim balapan baru, 2018, para tim konstruktor mobil balap Formula 1 (F1) mulai merancang daftar calon lawan terberat.

Salah satu tim yang mulai menerawang persaingan yang akan terjadi pada musim 2018 adalah Force India.

Bos Force India, Bob Fernley, mengungkapkan jika musim mendatang akan menjadi ajang persaingan antara tiga konstruktor F1, yakni Force India, McLaren, dan Renault.

Fernley menganggap jika timnya perlu mewaspadai Renault dan McLaren.

(Baca Juga: Tony Parker Tak Lagi Ada di Starting Line-up San Antonio Spurs)

"Tidak akan ada waktu senggang untuk tiga tim itu. Ketiganya akan terkunci dalam keadaan perang besar-besaran," ujar Fernley seperti dikutip BolaSport.com dari Mototrsport.

Pada musim 2017, Force India mencatatkan diri dalam jajaran empat besar konstruktor terbaik Formula 1.


Mobil baru Sahara Force India yang diluncurkan secara online, Selasa (14/3/2017).(SAHARA FORCE INDIA/TWITTER)

Force India kalah bersaing dengan tiga tim papan atas, yakni Mercedes, Ferrari dan Red Bull.

Fernley dan tim sukses mengantongi 187 poin dari 20 balapan yang digelar sepanjang musim 2017.

Sergio Perez dan Esteban Ocon pun sukses merangsek ke urutan 7 dan 8 klasemen akhir pebalap F1.

(Baca Juga: Wow! Hari Pertama Indonesia Masters 2018 Suguhkan 8 Perang Saudara Wakil Indonesia)

Tahun 2018 akan menjadi ajang pembuktian Force India untuk terus berada di jajaran konstruktor terbaik Formula 1.

"Kami perlu melakukan sedikit pekerjaan yang berguna untuk memastikan kami mampu mengakomodasinya," tutur Fernley memungkasi.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Doddy Wiratama
Sumber : Motorsport.com
REKOMENDASI HARI INI

Korea Masters 2024 - Salah Satunya Penjegal Fikri/Daniel, Bukti Ganda Kombinasi Baru Korea Lahirkan Duet Jitu

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
12
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X